Data dan Fakta Copa del Rey: Barcelona vs Cordoba
Editor Bolanet | 10 Januari 2013 14:20
- akan menjamu tim Segunda Division, di leg kedua Copa del Rey, Jumat (10/1) dini hari, dengan misi 'mudah' mempertahankan keunggulan dari leg pertama.
Dua gol Lionel Messi menentukan kemenangan Azulgrana 2-0 pada pertemuan pertama medio Desember 2012 lalu. Dan bermain di depan publik Camp Nou, Barca jadi favorit untuk mengunci tiket ke ke babak berikutnya.
Berikut adalah data dan fakta jelang pertemuan kedua tim. (bola/row)
Dua gol Lionel Messi menentukan kemenangan Azulgrana 2-0 pada pertemuan pertama medio Desember 2012 lalu. Dan bermain di depan publik Camp Nou, Barca jadi favorit untuk mengunci tiket ke ke babak berikutnya.
Berikut adalah data dan fakta jelang pertemuan kedua tim. (bola/row)
1 dari 6 halaman
DATA DAN FAKTA
- Barcelona sudah memenangi Copa del Rey 26 kali - yang pertama datang di tahun 1928 sementara yang terakhir adalah edisi tahun lalu.
- Sebelum melangkah ke babak 16 besar, Barca membekuk Deportivo Alaves dengan skor agregat 6-1.
- Messi memborong dua gol kemenangan Barca 2-0 di leg pertama. Pekan ini ia menegaskan statusnya sebagai pemain terbaik dunia dengan trofi Ballon d'Or keempat beruntun.
- Cordoba saat ini menduduki peringkat 12 klasemen Segunda Division, 21 poin di belakang sang pemuncak, Elche.
- Klub asal Andalusia ini melaju ke 16 besar berkat kemenangan agregat 4-2 atas Real Sociedad.
2 dari 6 halaman
HEAD-TO-HEAD
- 13/12/12 - Copa del Rey: Cordoba 0 - 2 Barcelona
3 dari 6 halaman
LIMA LAGA TERAKHIR BARCA
Barcelona (M-M-M-M-M)
- Jan 06, 2013 Barcelona 4 - 0 Espanyol (La Liga)
- Des 22, 2012 Valladolid 1 - 3 Barcelona (La Liga)
- Des 16, 2012 Barcelona 4 - 1 Atletico Madrid (La (La Liga))
- Des 12, 2012 Cordoba 0 - 2 Barcelona (Copa del Rey)
- Des 09, 2012 Betis 1 - 2 Barcelona (La Liga)
4 dari 6 halaman
LIMA LAGA TERAKHIR CORDOBA
Cordoba (S-K-M-K-S)
- Jan 06, 2013 Mirandes 0 - 0 Cordoba (Segunda Division)
- Des 22, 2012 Cordoba 0 - 2 Recreativo (Segunda Division)
- Des 15, 2012 Huesca 1 - 3 Cordoba (Segunda Division)
- Des 12, 2012 Cordoba 0 - 2 FC Barcelona (Copa del Rey)
- Des 09, 2012 Cordoba 1 - 1 Sporting de Gijon (Segunda Division)
5 dari 6 halaman
KOMPARASI SKUAD
Barcelona
- Usia rata-rata skuad: 25.0
- Pemain termuda: 18 (Gerard Deulofeu)
- Pemain tertua: 37 (Pinto)
- Jumlah pemain di bawah 21 tahun: 11
- Jumlah pemain asing: 9
- Jumlah pemain asing non-Uni Eropa: 8
Cordoba
- Usia rata-rata skuad: 25.3
- Pemain termuda: 18 (Fede)
- Pemain tertua: 33 (Gaspar Gálvez)
- Jumlah pemain di bawah 21 tahun: 6
- Jumlah pemain asing: 3
- Jumlah pemain asing non-Uni Eropa: 2
6 dari 6 halaman
PREDIKSI PEMBACA
- Barcelona menang: 92%
- Cordoba menang: 5%
- Imbang: 3%
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Media Spanyol Ramai-Ramai Memuji Messi
Liga Spanyol 9 Januari 2013, 15:01 -
Messi Berhasrat Raih Piala Dunia Bersama Argentina
Piala Dunia 9 Januari 2013, 10:45 -
Messi: Saya Bukan Yang Terbaik di Dunia
Liga Spanyol 8 Januari 2013, 17:30 -
Atleti Siapkan David Villa Sebagai Ganti Falcao
Liga Spanyol 8 Januari 2013, 14:06 -
Lupakan Ballon d'Or, Iniesta Pilih Fokus Untuk Barca
Liga Spanyol 8 Januari 2013, 12:15
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39