Dapatkan Kroos, Real Madrid seperti Menang Lotre
Editor Bolanet | 21 Oktober 2016 03:04
Kroos merupakan pemain jebolan akademi Munchen dan ia telah mencatatkan lebih dari 200 penampilan bersama tim senior. Pada tahun 2014, Madrid mendatangkannya setelah Munchen gagal mencapai kontrak baru dengan Kroos.
Saya masih tak mengerti mengapa mereka [Munchen] tak bisa mencapai kesepakatan. Kenaikan gaji akan meningkatkan penampilannya di atas lapangan, ujar Matthaus pada Bild.
Kroos adalah pemain kunci di lini tengah Real Madrid. Ia sepenuhnya cocok bersama tim istimewa ini dan ia bisa membuat orang di sekitarnya percaya diri. Kroos tepat bermain di luar negeri. Itu seperti menang lotre, sambungnya.
Bersama Los Blancos, gelandang 26 tahun tersebut telah mengantarkan timnya menjuarai Liga Champions dua kali. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suarez: Dua Gol di Kandang Madrid Musim Lalu Favorit Saya
Liga Spanyol 20 Oktober 2016, 22:45 -
Tiga Klub Inggris Korban Hattrick Liga Champions
Liga Champions 20 Oktober 2016, 15:39 -
Guardiola: Ini Bukan Kekalahan Terbesar Saya
Liga Champions 20 Oktober 2016, 12:47 -
Benzema Balas Kritik Presiden Prancis
Liga Spanyol 20 Oktober 2016, 03:26 -
Modric Berharap Raih Gelar La Liga Pertamanya Musim Ini
Liga Spanyol 19 Oktober 2016, 22:31
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39