Dapat Tribut Penuh Cinta dari Gerrard, Ini Respon Simpatik Coutinho
Dimas Ardi Prasetya | 10 Januari 2018 22:54
Bola.net - - Gelandang anyar Barcelona Philippe Coutinho berterima kasih kepada Steven Gerrard atas semua bimbingannya selama masih memperkuat .
Setelah Coutinho resmi pindah dari Liverpool ke Barcelona, Gerrard langsung memberikan tribut khusus kepada pemain Brasil tersebut. Tribut tersebut diunggahnya melalui akun Instagram miliknya.
Saat itu Gerrard menulis bahwa ia sangat sedih melihat Coutinho pergi ke Barca. Ia juga mengaku sangat kehilangan eks pemain Inter Milan tersebut.
Coutinho pun kemudian membalas tribut tersebut. Ia mengaku tersentuh dengan ucapan penuh kasih sayang dari sang legenda The Reds.
Pemain asal Brasil ini mengaku Gerrard memberikannya pengaruh sangat positif. Tak hanya di dalam tapi juga di luar lapangan.
Steve, terima kasih banyak atas ucapanmu yang baik. Merupakan suatu kehormatan bagi saya untuk bermain dengan legenda seperti diri Anda sendiri. Saya belajar banyak dari mengenal Anda. Baik di luar lapangan dalam kehidupan keluarga saya dan juga di lapangan.
Terima kasih atas semua dukungan dan dorongan Anda selama bertahun-tahun di Liverpool. Keyakinan Anda kepada saya membantu saya menjadi pemain yang lebih baik. Saya mendoakan Anda dan keluarga Anda yang terbaik.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Suarez Sambut Bahagia Kehadiran Coutinho di Barcelona
Liga Spanyol 9 Januari 2018, 21:24 -
Tak Hanya Deulofeu, Pemain Barca Ini Juga Dilirik Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2018, 21:06 -
Ini Sisi Positif Absennya Coutinho di Liga Champions
Liga Champions 9 Januari 2018, 20:52 -
Menurut Coutinho, Iniesta Gelandang Jenius
Liga Spanyol 9 Januari 2018, 20:15 -
Coutinho: Aksi Magis Messi Buat Orang-orang Tercengang
Liga Spanyol 9 Januari 2018, 19:39
LATEST UPDATE
-
Kecewanya Raspadori: Sayang, Tiga Gol Tak Cukup Bawa Italia ke Semifinal
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:25 -
Kunci Kalahkan Bahrain: Pemain-pemain yang Wajib Dimatikan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:24 -
Kejutan Transfer! Harry Kane Bisa Balik ke Premier League dan Gabung Liverpool
Bundesliga 24 Maret 2025, 10:15 -
Inilah Bocoran Materi Latihan Bahrain jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:08 -
Saran Owen: Liverpool Harus Ubah Aturan Kontrak demi Pertahankan Salah
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:02 -
Kekecewaan Di Lorenzo: Italia Baru Bereaksi Saat Sudah Terlambat
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:00 -
Jerman vs Italia: Azzurri Salah Pilih Starting XI dan Ada Pemain yang Takut
Piala Eropa 24 Maret 2025, 09:51 -
Luka Modric Belum Tahu Nasibnya di Real Madrid Musim Depan
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:45 -
Katak di Sesi Latihan Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:41 -
Menata Kandang, Menata Asa: SUGBK Bersiap untuk Laga Krusial
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39