Dani Alves Dipastikan Pergi Dari Barcelona
Editor Bolanet | 2 September 2014 20:47
Namun nyatanya Alves belum akan meninggalkan Barca, setidaknya tidak hingga musim ini selesai tahun depan. Alves masih bertekad membela Barca dan memenangkan posisi utama di bawah entrenador Luis Enrique.
Dalam konferensi pers, direktur sepak bola Barca, Andoni Zubizaretta menyatakan bahwa tahun ini adalah tahun terakhir bagi Alves, bertepatan dengan sisa kontrak pemain spesialis bek kanan tersebut.
Kami sangat bahagia bahwa Dani Alves bertahan di Barcelona musim ini. Kedua pihak telah setuju bahwa kontraknya akan berakhir di tahun 2015. terang Zubizaretta pada fcbarcelona.es.
Dani Alves sudah memperkuat Blaugrana sejak 2008, saat itu ia direkrut dari dengan nilai transfer diperkirakan mencapai 38 juta euro.
Setidaknya sampai saat ini Alves telah menyumbangkan empat gelar La Liga, dua Copa del Rey, dua Liga Champions bagi kubu Camp Nou. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pique Optimis Lihat Performa Barca
Liga Spanyol 1 September 2014, 15:34 -
Bartomeu: Barca Kerja Keras Wujudkan Mimpi Suarez
Liga Spanyol 1 September 2014, 14:57 -
Tunjukkan Pantat Usai Dilanggar, Dani Alves Malah Di-Kartu
Liga Spanyol 1 September 2014, 14:27 -
Zubizarreta Indikasikan Tak Ada Kejutan di Deadline Transfer
Liga Spanyol 1 September 2014, 14:15 -
Zubi: Neymar Diganti Karena Enrique Ingin Buat Barca Menang
Liga Spanyol 1 September 2014, 14:08
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39