Dahsyatnya Tembakan Jarak Jauh Messi vs Atletico
Gia Yuda Pradana | 2 Februari 2017 13:54
Bola.net - - menang 2-1 di kandang Atletico Madrid pada leg pertama semifinal Copa del Rey 2016/17, Kamis (02/2). Lionel Messi menyumbang satu gol untuk Barcelona, sebuah gol yang lahir dari tembakan jarak jauh nan dahsyat.
Gol itu tercipta dari luar kotak penalti, dengan jarak sekitar 24 meter ke gawang. Kecepatan tembakan Messi untuk gol tersebut diperkirakan mencapai 92 km/jam!
Sebagai perbandingan, batas kecepatan di Spanyol untuk jalan dua lajur dua arah adalah 90 km/jam. Jadi, bola hasil tembakan Messi ini kalau lewat sana pasti sudah kena tilang.
Messi terbilang jarang menembak ke gawang dengan power. Namun, saat dia melakukannya, kiper tak bisa berbuat banyak.
Tembakan jarak jauh memang salah satu spesialisasi Messi. Lihat statistik berikut.
Dengan gol ke gawang Atletico, berarti Messi sudah mencetak total delapan gol dari luar kotak penalti di semua kompetisi musim ini. Jumlah itu dua kali lipat lebih banyak dibandingkan pemain-pemain berbasis lainnya.
Messi sudah berkontribusi besar dalam kemenangan 2-1 Barcelona atas Atletico di Calderon. Blaugrana pun punya modal yang sangat berharga untuk melakoni leg kedua di Camp Nou pekan depan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Memori Indah Barcelona di Vicente Calderon
Liga Spanyol 1 Februari 2017, 14:46 -
Ketika Messi Mendapatkan Standing Ovation di Calderon
Open Play 1 Februari 2017, 12:19 -
Enrique: Barca Masih Bisa Kejutkan Atletico Madrid
Liga Spanyol 1 Februari 2017, 12:10 -
Torres: Atletico Yakin Juara Copa del Rey
Liga Spanyol 1 Februari 2017, 12:07 -
Enrique Prediksi Barca dan Atletico Jumpa di Liga Champions
Liga Spanyol 1 Februari 2017, 12:00
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39