Cuma Tiga Kali Messi Tunduk di Final
Editor Bolanet | 1 Juni 2015 11:47
- Lionel Messi merupakan garansi sukses bagi , terutama jika mereka bermain di partai final. Kontribusi yang ia berikan, baik berupa gol maupun assist selalu memainkan peran vital dalam sukses tim yang ia bela.
Menurut laporan AS, semenjak mulai bermain di kompetisi resmi bersama Barcelona di tahun 2004, Messi telah bermain di 23 laga final, yang memberikan peluang untuk merebut total 18 trofi. Dari 23 laga tersebut, Barca menang 15 kali. Sisanya tercatat berakhir imbang tiga kali dan kalah lima kali.
Ketika Messi berada di atas lapangan, Barcelona mendapat 15 gelar level domestik dan Internasional. Tiga trofi Copa del Rey, dua Liga Champions, dua Piala Dunia Antarklub, Enam Piala Super Spanyol, dan dua Piala Super Eropa. Ia hanya gagal di tiga final, yakni Piala Super Eropa 2006, Copa del Rey 2011 dan 2014.
Rekor bagus Messi di final makin terlihat akhir pekan ini. Ia mencetak dua gol untuk membantu Barcelona menang atas Athletic Bilbao dan menjadi juara Copa del Rey di Camp Nou. [initial]
(as/rer)
Menurut laporan AS, semenjak mulai bermain di kompetisi resmi bersama Barcelona di tahun 2004, Messi telah bermain di 23 laga final, yang memberikan peluang untuk merebut total 18 trofi. Dari 23 laga tersebut, Barca menang 15 kali. Sisanya tercatat berakhir imbang tiga kali dan kalah lima kali.
Ketika Messi berada di atas lapangan, Barcelona mendapat 15 gelar level domestik dan Internasional. Tiga trofi Copa del Rey, dua Liga Champions, dua Piala Dunia Antarklub, Enam Piala Super Spanyol, dan dua Piala Super Eropa. Ia hanya gagal di tiga final, yakni Piala Super Eropa 2006, Copa del Rey 2011 dan 2014.
Rekor bagus Messi di final makin terlihat akhir pekan ini. Ia mencetak dua gol untuk membantu Barcelona menang atas Athletic Bilbao dan menjadi juara Copa del Rey di Camp Nou. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Optimis Treble, Enrique Tetap Tak Mau Remehkan Juventus
Liga Spanyol 31 Mei 2015, 22:09 -
Kehebatan Messi Bikin Paul Pogba Kagum
Liga Inggris 31 Mei 2015, 22:06 -
Sejak Messi Debut, Barcelona 23 Trofi, Madrid 10
Liga Spanyol 31 Mei 2015, 21:28 -
Liga Spanyol 31 Mei 2015, 20:40
-
Dua Trofi, Presiden Barcelona Beri Selamat Enrique
Liga Spanyol 31 Mei 2015, 20:12
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39