Crossing FC Keok dari Almeria, Barcelona Kayaknya Masih Shock Setelah Kalah dari MU
Abdi Rafi Akmal | 27 Februari 2023 02:57
Bola.net - Barcelona menelan kekalahan pada pekan ke-23 Liga Spanyol 2022/2023. Barcelona menyerah 0-1 dari Almeria di Power Horse Stadium, Senin (27/2/2023) WIB.
Mimpi buruk Barcelona terjadi pada menit ke-24. Gol dari El Bilal Toure menjadi satu-satunya gol yang tercipta di laga ini untuk memberi poin penuh pada tuan rumah.
Para pendukung Barcelona mengungkapkan keresahannya setelah menerima kenyataan pahit ini. Salah satu keresahan yang paling tampak adalah permainan umpan-umpan silang yang tidak berjalan sama sekali, tetapi terus digunakan hingga laga berakhir.
Dengan hasil ini, Barcelona baru saja menelan dua kekalahan beruntun setelah di tengah pekan lalu tumbang 1-2 dari Manchester United dan tersingkir dari Liga Europa 2022/2023.
Penasaran dengan reaksi netizen setelah Barcelona kalah dari Almeria? Scroll ke bawah ya, Bolaneters~
Jangan Cuma Crossing Kalau Buntu
Dikira Masih Ada Luuk de Jong Kali Ya
Crossing FC
Pusinkk
Kalah Dua Kali Beruntun
Mungkin Masih Shock Habis Ketemu MU
Habis Bensin Kah?
Sumber: twitter
Klasemen La Liga 2022/2023
Bacaan Terkait:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming La Liga Almeria vs Barcelona di Vidio Hari ini, 27 Februari 2023
Liga Spanyol 26 Februari 2023, 20:31 -
Kesempatan! Barcelona Ditawari untuk Rekrut Thuram Secara Gratis
Liga Spanyol 26 Februari 2023, 18:58 -
6 Pemain yang Tak Akan Dilepas Barcelona Musim Depan
Liga Spanyol 26 Februari 2023, 16:00 -
Prediksi Almeria vs Barcelona 27 Februari 2023
Liga Spanyol 26 Februari 2023, 09:30 -
Kabar Buruk Barcelona! Ansu Fati Dipastikan Alami Cedera
Liga Spanyol 25 Februari 2023, 23:59
LATEST UPDATE
-
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39