Coutinho: Ini Gol Spesial yang Saya Cari-cari
Ari Prayoga | 9 Februari 2018 09:14
Bola.net - - Philippe Coutinho akhirnya berhasil mencetak gol perdananya bagi pada laga semifinal leg ke-2 Copa del Rey, Jumat (9/2) dini hari WIB. Melawat ke kandang , Barcelona tampil meyakinkan dengan menguasai pertandingan pada babak ke dua, anak asuh Ernesto Valverde tersebut mampu meredam agresivitas Valencia dengan meraih kemenangan 0-2 (agregat 3-0).
Gol pemain berkebangsaan Brasil inilah yang menjadi penentu kemenangan Barcelona. Sebelum ditutup oleh tambahan gol Ivan Rakitic yang membuat Barcelona unggul 0-2 hingga peluit panjang tanda akhir pertandingan ditiup.
Pemain yang didatangkan dari dengan harga fantastis ini (142 juta Euro) masuk menggantikan Andre Gomes pada babak ke dua. Setelah tiga menit merumput, Coutinho mampu mencetak gol apik dari sudut sempit memanfaatkan sodoran mantan rekan setimnya di Liverpool, Luis Suarez.
Ini hari yang sangat menyenangkan, kata Coutinho pada GOL, dikutip dari Metro. Saya sudah mencari gol ini pada beberapa pertandingan pertama dan hari ini saya mendapatkannya. Tapi yang lebih penting adalah saya mampu membantu tim mencapai final.
Menyoal lawan yang akan dihadapi di final nanti, , Coutinho melayangkan pujiannya pada tim peringkat keenam di La Liga tersebut. Ini momen yang spesial. Pertandingan tersebut akan berjalan cukup sulit, tapi kami punya waktu untuk mempersiapkan diri, lanjutnya.
Ini FInal pertama saya dan pertandingan ini sangat spesial dan penting bagi saya. Tapi masih ada banyak pertandingan lain sebelum kami bermain di final,' pungkas Coutinho.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Persaingan Napoli - Juve Diklaim Mirip Persaingan Madrid - Barca
Liga Italia 8 Februari 2018, 21:42 -
Presiden Barca Anggap Selebrasi Pique Hal Wajar
Liga Spanyol 8 Februari 2018, 17:33 -
Xavi: Coutinho dan Dembele Pembelian yang Luar Biasa
Liga Spanyol 8 Februari 2018, 14:40 -
Sang Fenomena Anggap Messi dan Ronaldo Sama-sama Spektakuler
Liga Spanyol 8 Februari 2018, 13:30 -
Kabar Baik! Pique Siap Diturunkan Lawan Valencia.
Liga Inggris 8 Februari 2018, 12:48
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39