Claudio Bravo Putuskan Pensiun?
Editor Bolanet | 5 Februari 2016 09:16
Menurut laporan yang dilansir oleh beberapa media Chile, terjadi konflik antara sang kiper dan manajer baru La Roja, sebagaimana dikabarkan oleh Sport.
Kehadiran Juan Antonio Pizzi, yang menggantikan Jorge Sampaoli, disebut sebagai akar masalah - terkait komentar yang dilontarkan oleh asistennya, Manuel Suarez.
Menurut sebuah sumber yang dekat dengan dua pihak tersebut, asisten Pizzi mengatakan bahwa Bravo adalah kiper yang tak terlalu hebat, dan hal ini lantas sampai ke telinga sang penjaga gawang, yang merasa marah dan kecewa.
Klaim tersebut dibuat di musim panas 2014, ketika Barcelona tengah mencari kiper baru dan nama Bravo muncul ke permukaan. Pada saat ini, Pizzi dan asistennya, sudah hampir di ambang pemecatan di Valencia dan mereka membuat komentar tentang Bravo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bukan 501, Lionel Messi Baru Mengumpulkan 485 Gol
Liga Spanyol 4 Februari 2016, 20:52 -
Aleix Vidal: Kadang Kami Kasihan Pada Lawan
Liga Spanyol 4 Februari 2016, 20:37 -
Menang 7-0, Barcelona Tak Sombong
Liga Spanyol 4 Februari 2016, 20:34 -
Suarez Yakin Neymar Akan Bertahan di Barca
Liga Spanyol 4 Februari 2016, 20:31 -
Barcelona Terus Goda Juan Mata
Liga Spanyol 4 Februari 2016, 20:23
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39