Cinta Catalan, Ini Alasan Pique Mau Bela Timnas Spanyol
Editor Bolanet | 18 Februari 2016 06:18
Pique sama sekali tidak pernah menyembunyikan pikirannya saat berbicara kepada media atau lewat akun sosial media. Karenanya, ia kerap mendapatkan kritikan dari banyak pihak di Spanyol.
Salah satu topik yang membuat Pique banyak dikritik adalah sikap terbukanya yang mendukung kemerdekaan Catalan. Namun Pique tetap bersedia bermain bagi timnas . Ia punya alasan sendiri untuk itu.
Saya bermain bagi timnas Spanyol karena saya percaya memang harus melakukannya. Yang pertama, Spanyol memiliki tim yang sangat bagus. Yang kedua, saat ini saya masih berstatus sebagai warga Spanyol. Saya merasa wajib membantu rekan-rekan saya, terang Pique.
Seperti banyak pemain asal Catalan lainnya, Pique juga membela timnas Catalonia jika memang sedang memiliki waktu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Iniesta: Spanyol Bisa Juara Euro 2016
Piala Eropa 11 Februari 2016, 01:48 -
Ramos: Spanyol Bisa Juara Euro Lagi
Piala Eropa 10 Februari 2016, 05:34 -
Menpora Spanyol Akui Diancam Pembekuan oleh FIFA
Liga Spanyol 4 Februari 2016, 06:35 -
Madrid dan Barca Bisa Terdepak Dari Liga Champions
Liga Spanyol 3 Februari 2016, 06:37 -
Aymeric Laporte Inginkan Prancis, Bukan Spanyol
Liga Spanyol 30 Januari 2016, 18:03
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39