Chicharito: Sukses Champions Buat Madrid Percaya Diri
Editor Bolanet | 24 April 2015 08:25
Striker Meksiko tersebut baru saja menjadi pahlawan Madrid pekan ini. Gol tunggal yang ia cetak ke gawang Atletico Madrid memastikan tim lolos ke semifinal Liga Champions musim ini.
Hal ini akan memberikan kami rasa percaya diri yang luar biasa untuk menjalani pertandingan yang sudah menanti di depan mata kami. Setelah ini, kami masih harus menghadapi Celta Vigo, Almeria, dan Sevilla, sebelum akhirnya bermain di semifinal, tutur Chicharito menurut laporan RNE.
Madrid sendiri akan bermain melawan Celta Vigo akhir pekan ini, dengan ambisi memotong jarak dua poin dengan Barcelona di klasemen. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Akui Terima Kritikan Pedas Karena Ramos
Liga Champions 23 April 2015, 22:23 -
'Pogba Kembali, Juventus Bisa Bersaing Dengan Real Madrid'
Liga Champions 23 April 2015, 19:28 -
BUtragueno Minta Madrid Hati-hati di Semifinal
Liga Champions 23 April 2015, 17:59 -
Legenda Arsenal Ini Kritik Cara Selebrasi Chicharito
Liga Champions 23 April 2015, 17:57 -
Butragueno Jelaskan Alasan Ancelotti Mainkan Ramos di Lini Tengah
Liga Champions 23 April 2015, 17:52
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10 -
Badai di Australia, Pelangi di SUGBK?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 17:00 -
Jadwal Lengkap Premier League 2024/2025 di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 23 Maret 2025, 16:58 -
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39