Chicharito: Siapapun Pencetak Golnya, Yang Penting Real Menang
Editor Bolanet | 3 September 2014 15:50
Saya adalah seorang striker yang gemar membuka ruang untuk rekan setim saya. Gol akan datang dengan sendirinya, karena itu merupakan hasil dari kerja keras bersama, ungkap Hernandez seperti dilansir Real Madrid TV.
Yang terpenting adalah, siapapun pencetak golnya, Real Madrid harus menang.
Pria berjuluk Chicharito ini baru saja didatangkan El Real dengan status pinjaman selama semusim dari Manchester United, dengan opsi kepemilikan permanen di akhir musim. Ia akan menjadi kompetitor bagi Karim Benzema, yang musim lalu tak punya pelapis sepadan di posisi penyerang tengah.[initial]
Baca Juga
- Chicharito Sebut El Real Tempat Terbaik Untuk Karirnya
- Butragueno: Madridista Dukung Chicharito Sejak Awal
- Carvajal: Madrid Tak Terpengaruh Kegagalan Supercopa
- Ancelotti: Madrid Tak Pernah Bicarakan Sextuple
- Terkait Handsball Suarez, Ramos Bela Wasit
- Ketahuan Fans Berat Real Madrid, Striker Baru Atletico Dimusuhi Fans
- Ronaldo: Terima Kasih, Fergie!
- Ancelotti: Real Tak Butuh Di Maria
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ramos Antusias Sambut Chicharito di Madrid
Liga Spanyol 2 September 2014, 23:09 -
Ramos Ogah Komentari Ucapan Ronaldo
Liga Spanyol 2 September 2014, 21:46 -
Ini Beda Premier League dan La Liga Menurut Di Maria
Liga Inggris 2 September 2014, 20:00 -
Angel Di Maria Akui Tak Terbebani Status Pemain Termahal
Liga Inggris 2 September 2014, 19:30 -
Di Maria: Saya Bertahan di Madrid Musim Lalu Karena Ronaldo
Liga Inggris 2 September 2014, 19:24
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39