Chicharito Frustasi di Madrid, Ancelotti Berikan Solusi
Editor Bolanet | 5 April 2015 07:40
Bos asal Italia menegaskan bahwa pemain yang selama ini lebih banyak duduk di bangku cadangan bakal mendapatkan peran lebih, lantaran Madrid akan menghadapi jadwal yang begitu padat di bulan April.
Ada beberapa pemain yang tidak terlalu banyak bermain bulan lalu, seperti Illarra dan Chicharito. Saya amat mengerti situasi tersebut, namun saya butuh seluruh skuat, karena kami akan memainkan banyak laga dan semua orang akan mendapat peran lebih, jelas Ancelotti pada laman resmi klub.
Pemain yang akrab disapa Chicharito ini kabarnya tengah menarik minat beberapa klub Inggris seperti Southampton dan Stoke City. [initial]
Baca Juga
- Bantah Enrique, Ancelotti Ingin Madrid Sapu Laga Sisa
- Danilo Datang, Ancelotti Ingatkan Carvajal dan Arbeloa
- Ancelotti: Bale Kembali Temukan Rasa Percaya Diri
- Bangkitkan Barca, Enrique Tak Punya Formula Ajaib
- Tak Mau Aneh-aneh, Enrique Enggan Pikirkan Treble di Barca
- Enrique Anggap Madrid Mustahil Menangkan Laga Sisa
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
4 Hal Penting Tentang Danilo, Amunisi Terbaru Madrid
Editorial 4 April 2015, 20:32 -
Zidane Berencana Latih Real Madrid di Tahun 2016
Liga Spanyol 4 April 2015, 20:24 -
Varane Berpikir Untuk Tinggalkan Real Madrid
Liga Spanyol 4 April 2015, 19:50 -
Ancelotti: Real Madrid dan Chelsea Sama Saja
Liga Spanyol 4 April 2015, 19:20 -
Danilo Datang, Carvajal Siap Hengkang
Liga Spanyol 4 April 2015, 18:27
LATEST UPDATE
-
Pesan dari Kluivert: Luka Itu Nyata, Tapi Dukungan Tak Boleh Padam
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:16 -
Barcelona Pasang Harga Jual untuk Ferran Torres!
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:15 -
Nasib Buruk Mees Hilgers di Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 08:47 -
Alexander Isak dan Masa Depannya: Antara Barcelona atau Liverpool
Liga Inggris 24 Maret 2025, 08:45 -
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 24 Maret 2025, 08:33 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 24 Maret 2025, 08:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39