Chicharito Enggan Bahas Masa Depannya di Madrid
Editor Bolanet | 12 April 2015 17:21
- Javier Hernandez tak mau membahas seputar masa depannya di Real Madrid. Pemain pinjaman Manchester United itu saat ini hanya ingin menikmati kemenangan yang baru saja diraih Los Blancos.
Madrid menang 3-0 saat menjamu di Santiago Bernabeu. Pada pertandingan tersebut, Hernandez bermain selama 90 menit dan mencetak satu gol. Dua gol kemenangan Madrid lainnya disumbangkan Cristiano Ronaldo dan Jese Rodriguez.
Saya menikmati kemenangan ini dan saya ingin terus seperti itu. Kita lihat saja apa yang akan terjadi di masa depan, ujar Hernandez seperti dilansir AS.
Tambahan tiga poin ini membuat Madrid hanya terpaut dua poin dari pimpinan klasemen . Selanjutnya mereka akan menghadapi Atletico Madrid di Vicente Calderon dalam leg pertama babak perempat final Liga Champions.[initial]
(as/ada)
Madrid menang 3-0 saat menjamu di Santiago Bernabeu. Pada pertandingan tersebut, Hernandez bermain selama 90 menit dan mencetak satu gol. Dua gol kemenangan Madrid lainnya disumbangkan Cristiano Ronaldo dan Jese Rodriguez.
Saya menikmati kemenangan ini dan saya ingin terus seperti itu. Kita lihat saja apa yang akan terjadi di masa depan, ujar Hernandez seperti dilansir AS.
Tambahan tiga poin ini membuat Madrid hanya terpaut dua poin dari pimpinan klasemen . Selanjutnya mereka akan menghadapi Atletico Madrid di Vicente Calderon dalam leg pertama babak perempat final Liga Champions.[initial]
Baca Juga:
- Jarang Main, Chicharito Frustrasi di Madrid
- Terus Didukung, Chicharito Ucap Terima Kasih Kepada Madridista
- Jese Optimis Madrid Bisa Tendang Atletico di Calderon
- Jese Akui Nyaman Dengan Semua Orang di Madrid
- Jese Gembira Kembali Cetak Gol di Bernabeu
- Beberkan Kehebatan Madrid, Arbeloa Optimis Atasi Atletico
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gol Tendangan Bebas CR7 Samai Roberto Carlos
Liga Spanyol 11 April 2015, 23:38 -
Highlights La Liga: Real Madrid 3-0 Eibar
Open Play 11 April 2015, 23:10 -
Hasil Pertandingan: Real Madrid 3-0 Eibar
Liga Spanyol 11 April 2015, 22:55 -
Suarez: Gol Clasico Bukan Salah Casillas
Liga Spanyol 11 April 2015, 20:28 -
Brutal, Sergio Ramos Umbar Tekel Keras di Latihan Madrid
Open Play 11 April 2015, 15:56
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39