Chelsea Sediakan 65 Juta Pounds untuk Bale
Editor Bolanet | 6 April 2015 12:03
Menurut laporan yang diturunkan oleh Caught Offside, manajemen The Blues sudah menetapkan bahwa pemain Wales itu merupakan target utama mereka di bursa transfer musim panas yang akan datang.
Jose Mourinho dan timnya punya peluang yang besar untuk memenangkan Premier League musim ini, namun kans mereka menjadi juara Eropa buyar usai kalah bersaing oleh PSG di babak 16 besar.
Mourinho berharap kehadiran Bale bisa membantu Chelsea meraih sukses di Eropa dan klub kabarnya siap mengeluarkan dana hingga 65 juta poundsterling untuk mendapatkan tanda tangan sang pemain.
Bale menjadi pemain termahal di dunia ketika ia bergabung dengan Madrid dari Tottenham dengan harga 85 juta poundsterling di musim panas 2013. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard Optimis Chelsea Raih Trofi Premier League
Liga Inggris 5 April 2015, 23:19 -
Chelsea Saingi Madrid Dalam Perburuan Gaya
Liga Inggris 5 April 2015, 16:26 -
Neville Tak Yakin Sterling Bisa Tembus Skuat Chelsea, City dan MU
Liga Inggris 5 April 2015, 16:00 -
Pecundangi Courtois, Ini Kata Charlie Adam
Liga Inggris 5 April 2015, 14:00 -
Berjudi Mainkan Costa, Mourinho Tak Menyesal
Liga Inggris 5 April 2015, 12:00
LATEST UPDATE
-
Mees Hilgers dan Sandy Walsh Cedera, Rizky Ridho Main Inti Lawan Bahrain?
Tim Nasional 22 Maret 2025, 10:15 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 22 Maret 2025, 10:05 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03 -
Otomotif 22 Maret 2025, 10:03
-
Update Cedera Sandy Walsh: Tak Ada Patah Tulang dan Dislokasi
Tim Nasional 22 Maret 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39