Chelsea Buka Opsi Tukar Hazard dengan James
Editor Bolanet | 15 Desember 2015 23:33
Tak tanggung-tanggung, Chelsea, berdasarkan pada Daily Star, telah menyiapkan sosok Eden Hazard sebagai bagian dari kesepakatan transfer untuk bisa mendapatkan jasa James.
Masuknya Hazard dalam proposal transfer yang disiapkan oleh Chelsea tentu akan sulit untuk di tolak Madrid. Sudah menjadi rahasia umum bahwa selama ini Madrid selalu tertarik untuk bisa mendapatkan jasa Hazard.
Selain Hazard sebagai mahar transfer, peluang Chelsea untuk bisa mendapatkan James juga tergantung pada pelatih Madrid, Rafael Benitez. Jika hubungan Rafa dengan James tak kunjung membaik, bukan tidak mungkin pemain asal Kolombia ini memilih untuk hijrah ke London. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Bersedia di Chelsea 10 Tahun Lagi
Liga Inggris 14 Desember 2015, 19:04 -
Ranieri: Mourinho Sanggup Bangkitkan Chelsea
Liga Inggris 14 Desember 2015, 15:52 -
Minta James Rodriguez, Mourinho Buat Madrid Marah
Liga Inggris 14 Desember 2015, 15:45 -
Zenden Ingin Lihat Guardiola di Premier League
Liga Inggris 14 Desember 2015, 14:59 -
Ivanovic: Premier League Musim Ini Sulit, Banyak Kejutan
Liga Inggris 14 Desember 2015, 13:28
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39