Castro Dukung Sevilla Jungkalkan Madrid
Editor Bolanet | 8 Agustus 2016 08:22
Sang juara Liga Europa akan menghadapi tim asuhan Zinedine Zidane di Trondheim pekan ini, sekaligus berusaha menghindar dari kekalahan ketiga secara beruntun di tangan Barcelona dan Real Madrid.
Di akhir pekan, Sevilla akan bertemu dengan di leg pertama Piala Super Spanyol.
Dan Castro mengatakan: Kami sangat antusias. Mereka adalah lawan yang sulit, namun kami akan coba merebut dua titel tersebut dengan gaya bermain kami, keberanian kami, dan juga antusiasme kami. Tim ini memiliki potensi yang hebat, namun selalu ada resiko dengan sistem Sampaoli. Itu adalah ciri khas Sevilla.
Madrid akan punya beberapa pemain yang absen, namun mereka punya banyak pemain bagus untuk menggantikannya.
Ada pemain yang bagi kami tidak akan siap bermain di final, namun ini adalah titel yang amat penting untuk kami. [initial]
(fft/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Aubameyang Tegaskan Tak Pindah ke Real Madrid atau City
Liga Inggris 7 Agustus 2016, 23:05 -
Aktris Spanyol Ini Sebut Ronaldo Perusak Moral Masyarakat
Bolatainment 7 Agustus 2016, 21:02 -
Bale Berharap Bisa Bermain di Piala Super Eropa Lawan Sevilla
Liga Inggris 7 Agustus 2016, 19:04 -
Cristiano Jr. Menyukai Koleksi Mobil Mewah Terbaru Milik Ronaldo
Bolatainment 7 Agustus 2016, 09:19 -
Sissoko Tersanjung Diminati Real Madrid
Liga Inggris 6 Agustus 2016, 22:40
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39