Casillas Tak Lagi Nomor Satu di Porto
Editor Bolanet | 14 Juli 2015 09:22
Casillas belum lama ini mendarat di Portugal dan ia disambut oleh kerumunan fans di bandara, yang sudah tidak sabar lagi melihat aksinya dengan menggunakan seragam Porto.
Hingga saat ini tim raksasa Portugal tersebut masih belum punya rencana pasti kapan mereka akan menggelar presentasi resmi untuk Casillas, sebagaimana dilaporkan oleh Efe. Namun ia akan langsung menuju Belanda untuk mengikuti latihan pra-musim bersama rekan-rekan anyarnya.
Casillas resmi dilepas Real Madrid ke Porto pekan lalu. Pemain berusia 34 tahun tersebut akan mengikat kontrak dua tahun plus opsi satu tahun tambahan dengan klub yang diasuh oleh Julen Lopetegui tersebut. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perez Mengaku Berharap Casillas Bertahan di Madrid
Liga Spanyol 13 Juli 2015, 21:48 -
Ronaldo Bangga Pernah Bermain Dengan Casillas
Liga Spanyol 13 Juli 2015, 20:06 -
MU Diminta Datangkan Karim Benzema
Liga Inggris 13 Juli 2015, 17:25 -
Sambangi Australia, Madrid Carter Pesawat Terbesar Dunia
Liga Spanyol 13 Juli 2015, 16:30 -
Dambakan De Gea, Madrid Tak Bersedia Lepas Navas & Ramos
Liga Spanyol 13 Juli 2015, 15:22
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39