Casillas: Mourinho Buat Saya Menangis dan Tersiksa
Editor Bolanet | 27 Juni 2013 16:40
Sepanjang paruh kedua musim 2012/13 lalu, nama Casillas seakan kian akrab dengan bench Los Blancos. Setelah sempat mengalami cedera, keretakan hubungan dengan The Special One pun berakibat pada didepaknya Casillas dari skuad utama.
Mourinho bahkan mendatangkan kiper anyar, Diego Lopez, untuk menggantikan Casillas di bawah mistar gawang. Sejumlah sikap tersebut rupanya membuat pemain 32 tahun itu tak tahan, dan merasa sangat dikecewakan.
Saya menangis. Saya tersiksa, tidak nyaman, saya tak bisa tidur setiap malam, ujar penjaga gawang timnas tersebut.
Saya adalah seorang Madridista sejati, klub selalu menjadi yang utama bagi saya. Saya akan sangat bahagia untuk pensiun di Madrid, namun tak masalah jika seorang pelatih tak memilih saya. [initial] (fifa/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Video: Barca Rayakan 30 Tahun Gol Indah Maradona
Open Play 26 Juni 2013, 23:00 -
Ancelotti: Saya Menghormati Mourinho
Liga Spanyol 26 Juni 2013, 21:59 -
Ancelotti Tunjuk Zidane Sebagai Asisten
Liga Spanyol 26 Juni 2013, 21:30 -
Perez: Selamat Datang di Madrid, Carlo!
Liga Spanyol 26 Juni 2013, 20:30 -
Ancelotti Resmi Jadi Pelatih Madrid
Liga Spanyol 26 Juni 2013, 19:47
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40