Casillas Dan Ramos Terbaik Versi Fans Madrid
Editor Bolanet | 26 Desember 2012 20:30
Secara umum, nilai yang diberikan fans Madrid kepada para pemain tak terlalu bagus. Mereka nampaknya kecewa dengan penampilan loyo Los Blancos musim ini meski menjadi juara musim lalu.
Ramos dan Casillas sama-sama mendapatkan nilai 6,9 dari maksimal 10. Cristiano Ronaldo berada di posisi tiga, terpaut tipis dengan poin 6,6.
Xabi Alonso, Jose Callejon, Mesut Ozil, dan Karim Benzema adalah empat pemain terakhir yang mendapatkan nilai lebih dari enam. Pepe nyaris mendapat nilai enam, namun harus puas dengan nilai kepala lima.
Sami Khedira, Marcelo, Raphael Varane, Gonzalo Higuain dan Alvaro Morata 'lolos' dengan nilai 5,1. Sementara itu, ada banyak pemain yang mendapatkan nilai kurang dari lima: Alvaro Arbeloa, Fabio Coentrao, Angel Di Maria, Michael Essien, Luka Modric, Kaka, Antonio Adan Raul Albiol, Ricardo Carvalho dan Nacho.
Nilai paling jelek didapat justru oleh pelatih Jose Mourinho dengan nilai 3,5. (mrc/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diabaikan Mou, Casillas Tetap Bangga Pencapaiannya di 2012
Liga Spanyol 25 Desember 2012, 16:20 -
Nasib Mourinho Ditentukan Usai Lawan MU
Liga Champions 25 Desember 2012, 15:22 -
Fans Madrid Sudah Pecat Mourinho
Liga Spanyol 25 Desember 2012, 13:13 -
Cruyff: Jarak Barca dan Madrid Tak Bagus Bagi La Liga
Liga Spanyol 25 Desember 2012, 12:05 -
Hubungan Casillas Dan Mourinho Kian Merenggang?
Liga Spanyol 25 Desember 2012, 10:50
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10