Casillas Bicara Perihal Atletico dan Samuel Eto'o
Editor Bolanet | 22 Maret 2014 02:42
Kami membicarakan dua kandidat untuk titel liga. Cukup penting bagi kedua tim. Saya tidak mengetahui jika pertandingan nanti akan menentukan, karena Atletico masih berpeluang, ujar Casillas.
Casillas mencoba membuka memorinya pada tahun 2008. Dalam pertandingan El Clasico saat itu Real Madrid berhasil mengalahkan Barcelona dengan skor 3-0.
Casillas pun mengklaim bahwa pertandingan tersebut paling berkesan dan Juga pada saat itu, Samuel Eto'o merupakan pemain yang paling sulit untuk dilawan.
Saya selalu mengalami kesulitan ketika melawannya. Semua tau bahwa Messi adalah pemain bagus tetapi Eto'o sama baiknya. Tetapi ia berbeda. Eto'o selalu mengetahui cara untuk bermain melawan kami, ia sangat berbahaya dan selalu mencetak gol, tutup Casillas. [initial]
(mar/han)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kapten Dortmund, Sebastian Kehl: Real Madrid Usung Dendam
Liga Champions 21 Maret 2014, 23:31 -
Ancelotti: Mengalahkan Dortmund Perlu Keberanian dan Karakter
Liga Champions 21 Maret 2014, 22:37 -
Sergio Ramos Lebih Pilih La Decima Ketimbang Piala Dunia
Liga Champions 21 Maret 2014, 22:01 -
Diburu Banyak Klub, Diego Lopez Tetap Setia di Madrid
Liga Spanyol 21 Maret 2014, 21:24 -
Sergio Ramos Antusias Kembali Bertemu Dortmund
Liga Champions 21 Maret 2014, 21:04
LATEST UPDATE
-
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39 -
Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain Hari Ini 25 Maret 2025
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:30 -
Gak Jadi Dipulangin? Chelsea Bakal Tetap Permanenkan Jadon Sancho
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:24 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia vs Bahrain dari HP Kamu!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 18:01 -
Anak Pelatih Timnas Indonesia Masuk Radar Manchester United
Liga Inggris 25 Maret 2025, 17:51 -
Bersama Miliano Jonathans, Timnas Indonesia Bakal Punya Arjen Robben!
Tim Nasional 25 Maret 2025, 17:05 -
Depok, dari Sana Mengalir Darah Indonesia di Tubuh Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10