Casillas Bakal Kembali Tampil Akhir Bulan Ini
Editor Bolanet | 17 Maret 2013 06:00
Berita tersebut seperti dilaporkan oleh media kenamaan Spanyol, AS. Mereka melansir bahwa kapten di skuad Jose Mourinho itu akan kembali bermain, pada laga tandang kontra Real Zaragoza 30 Maret mendatang.
Casillas sendiri mengkonfirmasi bahwa cederanya bakal segera pulih. Melalui akun Facebook pribadinya, kiper timnas itu mengungkapkan rasa terima kasih atas dukungan fans, sekaligus mengakhiri penantian para pendukungnya.
Terima kasih atas semua pesan dan dukungan yang telah anda kirimkan kepada saya, selama beberapa pekan ini. Akhir dari penantian ini sudah hampir mendekati akhir, ujar Casillas.
San Iker mengalami cedera retak tangan, usai bertabrakan dengan Alvaro Arbeloa pada laga perempat final Copa del Rey versus Januari silam. Absennya Casillas ditanggapi klub dengan mendatangkan Diego Lopez dari . (as/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Redknapp: Barca dan Madrid Jauh Ungguli Tim EPL
Liga Champions 16 Maret 2013, 21:30 -
Seedorf Buka Peluang Melatih di Serie A
Liga Italia 16 Maret 2013, 21:01 -
Fergie: Semoga Sukses di Liga Champions, Madrid!
Liga Champions 16 Maret 2013, 20:31 -
Schuster: Ronaldo Memikul Madrid sendirian
Liga Spanyol 16 Maret 2013, 17:30 -
Karanka Jamin Madrid Tetap Serius di La Liga
Liga Spanyol 16 Maret 2013, 15:01
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39