Carvajal Serukan Madrid Untuk Segera Balikkan Keadaan
Dimas Ardi Prasetya | 25 Januari 2018 20:48
Bola.net - - Dani Carvajal memahami alasan para Madridista marah pada skuat Real Madrid dan sekarang ia meminta rekan-rekannya agar bekerja keras untuk membalikkan situasi.
Madrid baru saja mendapatkan satu hasil yang tidak terduga. Mereka dikalahkan oleh klub di babak perempat final leg kedua Copa del Rey, Kamis .
Madrid kalah dengan skor 1-2 meski pertandingan itu digelar di Santiago Bernabeu. Di leg pertama lalu, Los Blancos sendiri cuma memang dengan skor 1-0.
Itu artinya, Madrid harus tersingkir dari kompetisi itu. Pasalnya mereka kalah karena aturan gol tandang. Leganes pun jadi tim pertama dalam sejarah Copa Del Rey yang bisa mengalahkan Madrid di Bernabeu setelah di pertemuan pertama di kandang sendiri mengalami kekalahan.
Alhasil kekalahan ini membuat para fans mencemooh tim besutan Zinedine Zidane tersebut. Carvajal pun bisa memahami situasi ini. Namun ia berharap rekan-rekannya segera bekerja lebih keras agar bisa membalikkan keadaan.
Kami tahu para penggemar marah kepada kami. Kami tidak pantas untuk disoraki, bukanya pada beIN Sports.
Kami tidak mampu tampil sesuai dengan level yang dituntut oleh emblem klub. Ini tidak terasa enak. Sekarang kita harus membalikkan keadaan, tegasnya.
Kita berada dalam masa sulit, kita harus bekerja lebih keras dari sebelumnya dan kita harus kembali ke jalan kemenangan, seru Carvajal.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Barca Ikut Bersimpati Pada Nasib Zidane di Madrid
Liga Spanyol 24 Januari 2018, 23:05 -
Ronaldo dan Bale Tak Masuk Skuat Lawan Leganes
Liga Spanyol 24 Januari 2018, 19:32 -
Situasi Neymar Mulai Bikin PSG Ketar-ketir
Liga Eropa Lain 24 Januari 2018, 15:50 -
Frustrasi di Madrid, Duo Pemain Ini Dikontak Guardiola
Liga Inggris 24 Januari 2018, 15:20 -
James Bersedia Kembali ke Madrid, Tapi Syaratnya Begini
Liga Spanyol 24 Januari 2018, 14:30
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39