Carvajal: Pertahanan Madrid Kian Solid
Editor Bolanet | 14 Maret 2016 08:31Namun bek Spanyol itu mencoba melihat sisi positif dari permainan tim di lini belakang, yang ia anggap sudah semakin solid dari pekan ke pekan.
Itu adalah pertandingan yang sulit, namun kami tahu bahwa ini adalah tempat yang sulit ditaklukkan. Ada banyak tim yang gagal meraih poin, Kami mampu memanfaatkan detail yang ada dan itulah yang membuat kami akhirnya bisa meraih tiga angka penuh, tutur Carvajal pada laman resmi klub.
Kami memasuki fase di mana kami mendominasi dan sebaliknya di momen lain. Secara defensif, tim sudah mengalami perkembangan. Kami terus bertahan dengan solid. Las Palmas menguasai bola di tengah, namun tak memberikan masalah, dan kami siap membawa performa ini di Liga Champions.
Peluang terbaik mereka datang dari kesalahan kami dan juga tendangan bebas tak langsung. Sisanya, mereka tidak terlalu berbahaya. Namun kami masih bisa lebih baik lagi di lini depan. [initial]
Baca Juga:
(rma/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Barca: Bale Selalu Jadi Bayang-bayang Ronaldo
Liga Spanyol 13 Maret 2016, 23:54 -
Real Madrid Tertarik Usung Kante dari Leicester
Liga Spanyol 13 Maret 2016, 21:57 -
Zidane: Dunga Berbohong Soal Marcelo
Liga Spanyol 13 Maret 2016, 01:25 -
Kasus Doping, Madrid Kirim Dukungan Kepada Rafael Nadal
Bolatainment 13 Maret 2016, 01:00 -
Wendell Nyatakan Siap Gabung Madrid
Liga Spanyol 13 Maret 2016, 00:01
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39