Carvajal: Juarai La Liga Tak Pernah Mudah
Editor Bolanet | 2 Maret 2015 08:35
- Dani Carvajal mengingatkan bahwa meraih gelar juara La Liga tak pernah jadi hal yang mudah, bagi tim bertabur bintang seperti Real Madrid sekalipun.
Hal tersebut ditegaskan sang pemain belakang, usai timnya hanya bisa bermain imbang 1-1 melawan di Bernabeu dini hari tadi. Mereka pun kini hanya unggul dua poin dari di puncak klasemen sementara.
Rival kami di La Liga punya skuat yang tangguh dan tidak ada yang pernah mengatakan bahwa menjuarai kompetisi domestik bisa dilakukan dengan mudah, tutur Carvajal pada laman resmi klub.
Madrid selanjutnya bakal menghadapi Athletic Bilbao di San Mames. [initial]
(rma/rer)
Hal tersebut ditegaskan sang pemain belakang, usai timnya hanya bisa bermain imbang 1-1 melawan di Bernabeu dini hari tadi. Mereka pun kini hanya unggul dua poin dari di puncak klasemen sementara.
Rival kami di La Liga punya skuat yang tangguh dan tidak ada yang pernah mengatakan bahwa menjuarai kompetisi domestik bisa dilakukan dengan mudah, tutur Carvajal pada laman resmi klub.
Madrid selanjutnya bakal menghadapi Athletic Bilbao di San Mames. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cinta Tottenham, Harry Kane Ingin Bertahan 10 Tahun Lagi
Liga Inggris 1 Maret 2015, 18:38 -
Konsistensi Marcelo Berbuah Pujian Ancelotti
Liga Spanyol 1 Maret 2015, 07:20 -
Ancelotti: Aksi Lucas Silva Tak Terlalu Luar Biasa
Liga Spanyol 1 Maret 2015, 07:00 -
Ancelotti: Madrid Butuh Bale untuk Terus Bersikap Positif
Liga Spanyol 1 Maret 2015, 06:40 -
'Perez Anggap Di Maria dan Del Bosque Terlalu Jelek untuk Madrid'
Liga Spanyol 1 Maret 2015, 06:20
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39