Capello Nilai Ronaldo Belum Habis
Editor Bolanet | 9 Februari 2016 08:35
Capello membantah klaim yang mengatakan Ronaldo sudah melewati masa terbaiknya, meski pemain Portugal sudah membuat 19 gol dalam 23 pertandingan di La Liga musim ini.
Catatan tersebut jauh di bawah rasio yang biasanya dicatatkan oleh sang pemain, sejak ia datang ke Spanyol pada 2009 silam. Namun Capello memutuskan memberikan pembelaan pada sang bintang.
Cristiano Ronaldo masih punya tiga tahun di sepakbola. Ia punya lebih banyak pengalaman, tutur Capello pada Cadena Cope.
Ia merawat tubuh dan fisiknya sendiri, dan ia bisa bermain setidaknya hingga 34 tahun. Tidak mudah mencari pemain yang bisa mencetak banyak gol seperti dirinya.
Madrid sendiri menang tipis 2-1 atas Granada pekan lalu dan Ronaldo tak sanggup mencetak gol di pertandingan tersebut. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Buka Peluang Hengkang dari Real Madrid pada 2018
Liga Spanyol 8 Februari 2016, 23:52 -
Agen Bantah Rumor Kepindahan Lewandowski ke Madrid
Liga Spanyol 8 Februari 2016, 23:41 -
Madrid Kesulitan Bekuk Granada, Ini Komentar Ramos
Liga Spanyol 8 Februari 2016, 21:02 -
Sanchez Sebut Ronaldo Masih yang Terbaik di Real Madrid
Liga Spanyol 8 Februari 2016, 21:02 -
Liga Spanyol 8 Februari 2016, 17:00
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39