Capello: Barcelona Diuntungkan Cedera Messi
Editor Bolanet | 23 November 2015 09:31
Sejak pemain Argentina itu mengalami cedera lutut pada September silam, Blaugrana justru menyaksikan perkembangan yang luar biasa dari dua pemain depan mereka, Luis Suarez dan Neymar.
Keduanya sukses membuat gol kala tim menang 4-0 atas Real Madrid pekan lalu.
Anda tidak bisa mengatakan bahwa pemain yang cedera akan membuat tim mengalami kerugian. Contohnya, apa yang terjadi pada Barcelona ketika Messi tumbang. Anda bisa lihat ada pemain yang bisa bangkit ketika kondisi memaksa, tutur Capello pada reporter.
Sejak Messi cedera, Neymar dan Suarez mampu banyak berkembang. Sebelumnya, mereka hanya mengandalkan Messi. Mereka sering mendapatkan hasil buruk ketika Messi absen atau tidak bermain. Namun kini tidak lagi, pungkas mantan bos Real Madrid. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kumpulan Meme Lucu Barca Hajar Real Madrid di El Clasico
Open Play 22 November 2015, 21:51 -
Inilah Kumpulan Judul Media Dunia Ketika Barca Kubur Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2015, 20:22 -
Beginilah Komentar Lionel Messi Usai Gulung Real Madrid
Liga Spanyol 22 November 2015, 19:40 -
Highlights Lionel Messi di El Clasico Pasca Cedera
Open Play 22 November 2015, 19:06 -
Benitez Ungkap Kemarahan Pemain Real Madrid Usai Dihajar Barca
Liga Spanyol 22 November 2015, 17:58
LATEST UPDATE
-
Manchester United Siap Korbankan Harry Maguire Demi Jarrad Branthwaite
Liga Inggris 26 Maret 2025, 10:15 -
Omon-omon Raphinha yang Berujung Petaka!
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:51 -
Patrick Kluivert Punya Tangan Kanan Pribadi di Timnas Indonesia, Siapa Dia?
Tim Nasional 26 Maret 2025, 09:47 -
Di Balik Selebrasi Head High Ole Romeny: Maknanya Ternyata Dalem Banget!
Open Play 26 Maret 2025, 09:32 -
Hasil Argentina vs Brasil: Skor 4-1
Amerika Latin 26 Maret 2025, 09:22 -
Trent Alexander-Arnold Tak Bisa Pakai Nomor 66 di Real Madrid
Liga Inggris 26 Maret 2025, 09:18 -
Alasan Thomas Tuchel Tak Panggil Maguire: Cedera dan Masalah Ritme
Piala Dunia 26 Maret 2025, 09:15 -
Allegri Tutup Pintu ke Milan, Juventus Bajak Conte dari Napoli?
Liga Italia 26 Maret 2025, 08:56 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 26 Maret 2025, 08:47
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10