Cannavaro Kritik Seringnya Madrid Ganti Pelatih
Editor Bolanet | 11 Desember 2015 07:50
Cannavaro juga mengkritik Madrid yang memecat Carlo Ancelotti. Menurut Cannavaro, Ancelotti sudah bekerja dengan sangat baik di Santiago Bernabeu.
Real Madrid saat ini tidak memiliki keberlangsungan. Ancelotti sudah bekerja dengan baik dan bahkan memenangkan Liga Champions. Akan selalu sulit jika terus berganti pelatih dan mengganti sistem, terang Cannavaro kepada Marca.
Cannavaro juga belum mau memberikan komentar mengenai Rafael Benitez. Menurut Cannavaro, kinerja Benitez hanya pantas dinilai pada akhir musim.
KIta hanya bisa menilai Benitez pada akhir musim. Bagus atau tidaknya dia bisa dinilai dari trofi yang dimenangkannya bersama Madrid. Semua orang tahu budaya Madrid dan mental suporternya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tak Bahagia di Madrid, James Rodriguez ke Chelsea?
Liga Inggris 10 Desember 2015, 20:36 -
Pelatih Madrid Minta Pemain Tiru Gaya Barcelona
Liga Spanyol 10 Desember 2015, 15:29 -
Valero Kecewa Madrid Tak Lagi Terbaik Dunia
Liga Spanyol 10 Desember 2015, 13:03 -
Ronaldo Akui Performanya Diganggu Masalah Pribadi
Liga Spanyol 10 Desember 2015, 12:44 -
Bolatainment 10 Desember 2015, 11:02
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39