Canizares Dukung Keputusan Hengkang Casillas
Editor Bolanet | 15 Juli 2015 02:54
- Setelah berpuluh tahun lamanya membela Real Madrid, kapten dan kiper Iker Casillas akhirnya hengkang. Casillas hijrah menuju .
Mantan kiper Madrid Santiago Canizares mendukung keputusan Casillas untuk hengkang setelah melalui tiga musim terakhir yang dengan penuh kesulitan. Canizares juga percaya kalau Casillas akan bahagia di klub barunya.
Saya rasa dia sudah mengambil keputusan yang tepat. Tiga musim terakhir adalah saat tersulit dalam kariernya, terutama setelah dicerca oleh para suporter, kata Canizares seperti dilansir Todomercadoweb.
Saya yakin di Porto dia akan merasa bahagia, imbuhnya.
Casillas memperkuat tim utama Madrid selama 16 musim. Kini, kiper 34 tahun Spanyol itu ditunggu kehidupan baru di Portugal. [initial]
(tmw/gia)
Mantan kiper Madrid Santiago Canizares mendukung keputusan Casillas untuk hengkang setelah melalui tiga musim terakhir yang dengan penuh kesulitan. Canizares juga percaya kalau Casillas akan bahagia di klub barunya.
Saya rasa dia sudah mengambil keputusan yang tepat. Tiga musim terakhir adalah saat tersulit dalam kariernya, terutama setelah dicerca oleh para suporter, kata Canizares seperti dilansir Todomercadoweb.
Saya yakin di Porto dia akan merasa bahagia, imbuhnya.
Casillas memperkuat tim utama Madrid selama 16 musim. Kini, kiper 34 tahun Spanyol itu ditunggu kehidupan baru di Portugal. [initial]
(tmw/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inilah Jadwal El Clasico Musim Depan
Liga Spanyol 14 Juli 2015, 21:21 -
Xavi: Di Porto, Casillas Akan Kembali Dihormati
Liga Spanyol 14 Juli 2015, 19:18 -
Xavi Kecam Cara Real Madrid Perlakukan Casillas
Liga Spanyol 14 Juli 2015, 18:39 -
'Walau Ikut Tur Pramusim, De Gea Akan Tetap ke Real Madrid'
Liga Inggris 14 Juli 2015, 17:14 -
Saingi Madrid, Atletico Juga Tertarik Carvalho
Liga Spanyol 14 Juli 2015, 14:40
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40