Cancelo Baru Gabung Barcelona di Musim Panas
Rero Rivaldi | 29 Desember 2016 07:30
Bola.net - - Bek , Joao Cancelo, dikabarkan akan bergabung dengan di akhir musim, usai kedua klub sepakat dengan nilai transfer sebesar 25 juta poundsterling untuk bek Portugal.
Sang juara Spanyol sudah beberapa kali dikaitkan dengan kemungkinan untuk mendatangkan bek kanan anyar di beberapa bulan belakangan, usai gagal menemukan pengganti Dani Alves selama bursa musim panas.
Sergi Roberto sering dimainkan sebagai bek kanan oleh raksasa Catalan, namun sepertinya manajer Luis Enrique menginginkan seseorang yang benar-benar ahli untuk bermain di posisi tersebut secara khusus.
Awal bulan ini, muncul klaim yang mengatakan Barcelona siap menghabiskan dana senilai 25 juta poundsterling untuk Cancelo, dan menurut Sport, sudah terjadi kata sepakat antara kedua belah pihak dan pemain berusia 22 tahun akan datang ke Camp Nou di akhir musim nanti.
Cancelo sudah membuat tiga gol dalam empat penampilannya untuk timnas Portugal.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bellerin Dijagokan Bisa Jadi Bek Terbaik Dunia
Liga Inggris 28 Desember 2016, 23:10 -
Iniesta Cita-citakan Pensiun di Barca
Liga Spanyol 28 Desember 2016, 22:55 -
Barca Akan Kembali Duetkan Alcantara Bersaudara
Liga Spanyol 28 Desember 2016, 21:50 -
Suarez Puji Semangat Juang Real Madrid
Liga Spanyol 28 Desember 2016, 20:55 -
Barca Takut PSG Andalkan Kekuatan Fisik
Liga Champions 28 Desember 2016, 20:42
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39