Camacho: Aubameyang Layak Main di Madrid
Rero Rivaldi | 27 Januari 2017 15:30
Bola.net - - Jose Antonio Camacho mengatakan bahwa striker Borussia Dortmund, Pierre-Emerick Aubameyang, memiliki kemampuan yang cukup untuk bermain di Real Madrid.
Mantan manajer Real itu menangani Aubameyang terkait jabatannya sebagai pelatih kepala timnas Gabon, yang belum lama ini tersingkir di Piala Afrika.
Camacho pun tak luput mendengar rumor yang mengaitkan sang striker dengan Real Madrid dan ia lantas mengatakan bahwa anak buahnya memang layak untuk berseragam Los Blancos di masa yang akan datang.
Dia memiliki semua persyaratan untuk bermain di Real Madrid, tuturnya menurut Onda Cero.
Dia diinginkan oleh beberapa klub, karena pencetak gol tajam amat sulit untuk dicari.
Direktur Dortmund, Hans-Joachim Watzke, belum lama ini mengatakan bahwa mereka akan mempertimbangkan untuk melepas sang striker, jika ada klub yang datang dengan membawa penawaran dengan nilai minimal 80 juta euro
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Menolak Panik Ala Zinedine Zidane
Liga Spanyol 26 Januari 2017, 22:37 -
Ramos: Real Madrid Target Juara La Liga dan Liga Champions
Liga Spanyol 26 Januari 2017, 21:21 -
5 Pemain Yang Bisa Gantikan Cristiano Ronaldo di Real Madrid
Editorial 26 Januari 2017, 15:51 -
Zidane: Morata dan Benzema Baik-baik Saja
Liga Spanyol 26 Januari 2017, 15:46 -
Perez Katakan Pada Morata: Ada 60 Juta Euro, Silahkan Pergi
Liga Spanyol 26 Januari 2017, 15:45
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39