Calderon: Ronaldo Tak Ternilai
Editor Bolanet | 21 Oktober 2015 11:43
Namun Calderon mengingatkan bahwa meski Madrid bisa menjual sang pemain dengan harga 100 juta euro ke klub Paris musim depan, mereka masih akan rugi karena tim tak bakal bisa membeli bintang baru untuk menggantikan peran Ronaldo.
Dalam kolomnya di Le Parisien, Calderon menulis: Cristiano tak ternilai. Ia tidak sama dengan Messi. Karena itu, Manchester dan PSG tidak akan rugi membayar harga pemain yang begitu mahal - karena nilai tersebut akan kembali dengan pendapatan dari segi pemasaran.
Jika Real Madrid menjualnya dengan harga 100 euro, mereka jelas akan kaya raya. Namun mereka juga harus ingat, mereka takkan bisa membeli pemain seperti dirinya.
Madrid sendiri bakal datang ke Parc des Princes untuk meladeni perlawanan PSG di Liga Champions dini hari nanti. [initial]
Baca Juga:
- Pique dan Casilla Masuk Nominasi Pemain Terbaik Catalan
- Benitez: Ronaldo Jaminan Gol untuk Madrid
- Pique: Barca Harus Lebih Sering Lepaskan Tembakan dari Luar Kotak
- Mengejutkan! Pique Bermain Satu Setengah Tahun dengan Rasa Sakit
- Pique: Barca Harus Terus Konsisten
- Silva: Semua Penggawa PSG Ingin Lawan Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Blanc Akui Cristiano Ronaldo Pemain Sempurna
Liga Champions 20 Oktober 2015, 23:52 -
Di Maria Tak Sabar Hadapi Real Madrid untuk Pertama Kali
Liga Champions 20 Oktober 2015, 23:32 -
Blanc Sebut Real Madrid Sekarang Lebih Defensif
Liga Champions 20 Oktober 2015, 23:14 -
Ancelotti Sanjung Performa Di Maria Saat Masih di Madrid
Liga Champions 20 Oktober 2015, 21:06 -
Lawan PSG, Ancelotti Sebut Madrid Akan Andalkan Serangan Balik
Liga Champions 20 Oktober 2015, 20:26
LATEST UPDATE
-
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56 -
Timnas Indonesia: Luka di Sydney, Misi Bangkit di Jakarta
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39