Butuh Strootman, Madrid Siap Perangi United
Editor Bolanet | 15 September 2014 11:11
Sebagaimana dilaporkan Gazzetta dello Sport, pelatih Carlo Ancelotti masih merasa lini tengahnya kurang menggigit - terutama setelah dibekuk Atletico Madrid akhir pekan kemarin, dan nama Strootman dipercaya masuk targetnya.
Dan demi menggandeng gelandang Belanda itu, Madrid siap menggelar negosiasi dengan kubu Giallorossi saat bursa transfer dibuka kembali Januari mendatang.
Nama Strootman sendiri sudah lama santer dikaitkan dengan United, terlebih karena Setan Merah saat ini diasuh Louis Van Gaal. Bahkan mantan bosnya di timnas Belanda itu diyakini juga bakal bergerak serius menarik eks PSV Eindhoven itu ke Old Trafford Januari nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Kalah, Kroos dan Jese Tenang
Liga Spanyol 14 September 2014, 22:18 -
Coutinho Pede Liverpool Lolos ke 16 Besar UCL
Liga Champions 14 September 2014, 19:57 -
Balik ke MU, Ronaldo Tuntut 500 Ribu Pounds/Pekan
Liga Inggris 14 September 2014, 19:36 -
Lupakan Derby, Casillas Mulai Fokus Liga Champions
Liga Spanyol 14 September 2014, 13:22 -
Dicemooh Suporter, Casillas Beri Respon Positif
Liga Spanyol 14 September 2014, 12:56
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39