Butuh Keajaiban, Saatnya Madrid Buang Asa Juara?
Editor Bolanet | 14 September 2014 05:30
- Real Madrid baru saja menelan kekalahan derby atas Atletico Madrid, dan itu bisa saja diartikan sebagai sinyal untuk mengucapkan selamat tinggal pada gelar juara La Liga musim ini.
Menelan malu setelah dipermak 1-2 oleh sang tetangga di Santiago Bernabeu, Los Galacticos praktis butuh keajaiban untuk bisa menjadi kampiun di akhir musim. Sejarah mencatat jika mereka tak pernah juara setelah kalah dua kali dari tiga jornada pembuka seperti sekarang ini.
Namun bukan berarti peluang juara sudah benar-benar tertutup untuk skuad Carlo Ancelotti. Bahkan mereka bisa masuk jajaran elit tiga klub yang sudah meretas keajaiban menjadi kampiun meski kalah dua kali dari tiga laga pembuka.
Kini tinggal menanti apakah Madrid bakal mendapatkan keajaiban, atau melestarikan kutukan, sebagaimana statistik di atas. Bagaimana menurut Anda? [initial]
(bola/row)
Menelan malu setelah dipermak 1-2 oleh sang tetangga di Santiago Bernabeu, Los Galacticos praktis butuh keajaiban untuk bisa menjadi kampiun di akhir musim. Sejarah mencatat jika mereka tak pernah juara setelah kalah dua kali dari tiga jornada pembuka seperti sekarang ini.
Namun bukan berarti peluang juara sudah benar-benar tertutup untuk skuad Carlo Ancelotti. Bahkan mereka bisa masuk jajaran elit tiga klub yang sudah meretas keajaiban menjadi kampiun meski kalah dua kali dari tiga laga pembuka.
Kini tinggal menanti apakah Madrid bakal mendapatkan keajaiban, atau melestarikan kutukan, sebagaimana statistik di atas. Bagaimana menurut Anda? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kroos: Guardiola Ingin Pertahankan Saya di Bayern
Liga Spanyol 13 September 2014, 22:26 -
De Gea: Chicharito Akan Jadi Pemain Kunci Madrid
Liga Spanyol 13 September 2014, 21:06 -
Ancelotti Sebut Sepakbola Bukan untuk Wanita, Ini Kata Simeone
Liga Spanyol 13 September 2014, 16:34 -
Ancelotti: Madrid Masih Cari Keseimbangan
Liga Spanyol 13 September 2014, 08:15 -
Timnya Disebut Kasar, Presiden Atletico Mengamuk
Liga Spanyol 13 September 2014, 05:28
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39