Butragueno: Jese Pemain Jenius
Editor Bolanet | 6 Februari 2014 13:54
Los Blancos total menang 3-0 atas rival sekotanya itu dan Jese ikut menyumbangkan satu gol. Namun di luar itu, sang pemain juga belakangan ini cukup produktif saat dipercaya oleh Carlo Ancelotti menjadi starter.
Di pertandingan antara dua tim dengan kekuatan yang seimbang seperti dini hari tadi, memiliki jenius seperti Jese membuat kami selangkah lebih maju, tutur Butragueno pada Canal Plus.
Sebab, efek psikologisnya amat penting di pertandingan seperti ini. Ia mampu membuktikan bahwa ia pantas mengenakan seragam Real Madrid, pungkas sang legenda.
Bagaimana menurut Bolaneters? Apakah Jese memang tampil begitu menawan dini hari tadi? [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Disebut Akan Beli Di Maria
Liga Champions 5 Februari 2014, 21:42 -
Ronaldo Dicekal Tiga Pertandingan
Liga Spanyol 5 Februari 2014, 20:38 -
Simeone: Atletico Bukan Favorit Juara La Liga
Liga Spanyol 5 Februari 2014, 20:32 -
Sukses Datangkan Ozil, Arsenal Juga Inginkan Isco
Liga Inggris 5 Februari 2014, 20:08 -
Madrid Marah Wasit Ubah Tuduhan Terhadap Ronaldo
Liga Spanyol 5 Februari 2014, 19:11
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39