Busquets: Xavi Legenda La Masia
Editor Bolanet | 27 Januari 2014 10:36
Prestasi tersebut terasa lebih istimewa karena Xavi adalah pemain hasil tempaan akademi pemain muda Barca, La Masia. Tak heran jika ia kemudian mendapat pujian dari juniornya, Sergio Busquets.
Xavi adalah seorang legenda di klub. Ia adalah contoh bagi pemain yang baru dipromosikan dari akademi. Bermain dengannya dan memenangkan gelar juara bersamanya merupakan satu kehormatan, tutur Busquets pada FCBarcelona.com.
Sang pemain kemudian sedikit berkomentar tentang pertandingan melawan Malaga, yang akhirnya dimenangkan Barca dengan skor 3-0.
Kami memainkan laga yang bagus. Kami bisa mencetak lebih banyak gol di babak pertama. Namun secara keseluruhan kami bermain bagus, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Kisruh, Messi Menuju PSG?
Liga Champions 26 Januari 2014, 13:44 -
Ronaldo: Saya Tak Peduli Dengan Kisruh Barca
Liga Spanyol 26 Januari 2014, 12:50 -
Rosell Mundur, Zubi Garansi Posisi Martino
Liga Spanyol 26 Januari 2014, 07:50 -
Turan: Pikirkan La Liga, Konsentrasi Lenyap
Liga Spanyol 26 Januari 2014, 05:30 -
Martino: Skandal Transfer Tak Pengaruhi Neymar
Liga Spanyol 26 Januari 2014, 05:05
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39