Busquets Tuding Sepakbola Atletico Tak Menyenangkan
Gia Yuda Pradana | 25 November 2018 10:41
Bola.net - - Pemimpin klasemen Barcelona bermain imbang 1-1 di kandang Atletico Madrid pada jornada 13 La Liga 2018/19, Minggu (25/11). Gelandang Barcelona Sergio Busquets mengkritik sepakbola Atletico yang menurutnya terlalu fokus pada pertahanan.
Atletico unggul lewat gol Diego Costa dari assist Antoine Griezmann di menit 77. Barcelona menyelamatkan satu poin berkat gol penyama kedudukan yang dicetak pemain pengganti Ousmane Dembele dari assist Lionel messi pada menit 90.
"Begitulah Atletico menghadapi pertandingan-pertandingan. Kami tahu, tapi kami tak mengira kalau akan seperti ini," kata Busquets.
Scroll terus ke bawah.
Tak Menyenangkan
"Mereka bertahan menunggu kesempatan untuk melakukan serangan balik," kata Busquets, seperti dikutip ESPN.
"Kami tak bisa melewatkan operan-operan di antara lini mereka. Mereka tak membiarkan kami melakukannya. Mereka punya dua lini yang masing-masing berisi empat pemain, dan mereka bermain sangat rapat."
"Begitulah Atletico menghadapi pertandingan-pertandingan. Kami tahu, tapi kami tak mengira kalau akan seperti ini."
"Itu ide sepakbola mereka. Itu tak terlalu menyenangkan, tapi kita tetap harus respek."
Berita Video
Berita video time out tentang beberapa tragedi mengerikan yang pernah terjadi dalam dunia sepak bola.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Live Streaming La Liga di SCTV: Atletico Madrid vs Barcelona
Liga Spanyol 24 November 2018, 23:00 -
Atletico Madrid vs Barcelona, Valverde Waspadai Sosok Antoine Griezmann
Liga Inggris 24 November 2018, 13:30 -
Barcelona Targetkan Poin Penuh di Markas Atletico Madrid
Liga Spanyol 24 November 2018, 13:00 -
Valverde Bantah Barcelona Campakkan Ousmane Dembele
Liga Spanyol 24 November 2018, 12:00 -
Dembele Didukung Semua Penggawa Barcelona
Liga Spanyol 24 November 2018, 07:37
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39