Busquets: Messi & Neymar Bisa Teror Sayap Lawan
Editor Bolanet | 23 Januari 2015 13:02
Pemain Spanyol itu juga secara khusus memberikan pujian pada Lionel Messi dan , yang dinilainya memberikan kontribusi positif untuk mematahkan perlawanan tim asuhan Diego Simeone.
Itu merupakan hasil yang bagus - mencetak gol di Madrid akan membuat kami lebih dekat ke semifinal. Mereka bakal harus mencetak tiga gol, tutur Busquets pada FCBarcelona.com.
Mereka akan menutup rapat semua celah yang ada, memberi banyak tekanan dan bermin amat intens - kami harus 100 persen fokus dan kami akan mencoba bermain cepat. Atletico Madrid membuat anda harus bermain terbuka dan kami punya Messi dan Neymar, yang bisa mengalahkan lawan di sisi sayap dan mencoba untuk melewati para bek mereka, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid dan Tim-tim Dengan Persentase Kemenangan Terbesar di Eropa
Editorial 22 Januari 2015, 16:24 -
Manchester United Berkeras Messi Bisa Dibeli
Liga Spanyol 22 Januari 2015, 14:57 -
Liga Inggris 22 Januari 2015, 14:39
-
Atleti Dua Kali Jadi Saksi Kegagalan Penalti Messi
Liga Spanyol 22 Januari 2015, 13:02 -
Bonano: Dapatkan Ter Stegen & Bravo, Barca Sukses Besar
Liga Spanyol 22 Januari 2015, 12:54
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39