Busquets Bantah Injak Pepe
Editor Bolanet | 30 Maret 2014 17:16
Busquets membantah ia telah menginjak Pepe. Argumen Busquets adalah jika seandainya ia menginjak pemain asal Portugal itu, pasti Pepe akan kesakitan.
Mungkin kaki saya terlalu dekat kepada Pepe, tetapi tak terjadi apa pun. Saya tidak pernah membayangkan akan menginjak siapa pun. Jika saya melakukannya, pasti akan ada bekas injakan besar dan yang saya injak akan mengerang kesakitan, terang Busquets kepada Marca.
Busquets juga mengungkapkan bahwa ia kecewa dengan besarnya perhatian media terhadap insiden tersebut. Ia merasa tidak dihormati oleh media.
Seperti itulah segala sesuatunya di negara ini. Sepertinya tidak ada masalah ketika bertindak tidak hormat kepada orang lain. Liputan media terhadap saya ini adalah contohnya. Media mendapat yang mereka inginkan, imbuhnya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez: Ingin Juara, Mourinho Harus Jual Hazard dan Oscar
Liga Inggris 29 Maret 2014, 23:08 -
Ancelotti Perjelas Situasi Casillas - Lopez
Liga Spanyol 29 Maret 2014, 20:25 -
Ancelotti: Ronaldo Tak Perlu Istirahat
Liga Spanyol 29 Maret 2014, 20:14 -
Martino Minta Madrid Berhenti Cari Alasan
Liga Spanyol 29 Maret 2014, 18:53 -
Penakluk Madrid Ingin Main untuk Barca
Liga Spanyol 29 Maret 2014, 17:29
LATEST UPDATE
-
Kecewanya Raspadori: Sayang, Tiga Gol Tak Cukup Bawa Italia ke Semifinal
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:25 -
Kunci Kalahkan Bahrain: Pemain-pemain yang Wajib Dimatikan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:24 -
Kejutan Transfer! Harry Kane Bisa Balik ke Premier League dan Gabung Liverpool
Bundesliga 24 Maret 2025, 10:15 -
Inilah Bocoran Materi Latihan Bahrain jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 10:08 -
Saran Owen: Liverpool Harus Ubah Aturan Kontrak demi Pertahankan Salah
Liga Inggris 24 Maret 2025, 10:02 -
Kekecewaan Di Lorenzo: Italia Baru Bereaksi Saat Sudah Terlambat
Piala Eropa 24 Maret 2025, 10:00 -
Jerman vs Italia: Azzurri Salah Pilih Starting XI dan Ada Pemain yang Takut
Piala Eropa 24 Maret 2025, 09:51 -
Luka Modric Belum Tahu Nasibnya di Real Madrid Musim Depan
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 09:45 -
Katak di Sesi Latihan Timnas Bahrain
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:41 -
Menata Kandang, Menata Asa: SUGBK Bersiap untuk Laga Krusial
Tim Nasional 24 Maret 2025, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39