Bursa Transfer Dibuka, Real Madrid Segera Lepas Pemain Ini
Serafin Unus Pasi | 1 Januari 2020 15:00
Bola.net - Raksasa La Liga, Real Madrid akan bergerak di bursa transfer musim dingin ini. El Real diberitakan bakal segera melepas penyerang mereka, Mariano Diaz.
Diaz merupakan produk akademi Real Madrid. Ia sempat hengkang dari El Real di tahun 2017 sebelum kembali ke Bernabeu pada tahun 2018 kemarin.
Kembalinya Mariano ke Madrid sempat memberikan spekulasi bahwa Real Madrid bakal memberikannya kesempatan. Namun ternyata sang striker tidak mendapatkan banyak jam bermain dan ia ingin pergi.
L'Equipe mengklaim bahwa Real Madrid bakal segera melepas Diaz di bulan Januari ini. Ia bakal segera angkat kaki dari Santiago Bernabeu.
Klub mana yang akan dituju Diaz? Simak informasinya di bawah ini.
Balik Kucing
Menurut laporan tersebut, Diaz bakalan kembali ke Prancis. Ia akan bergabung dengan mantan klubnya, Lyon.
Lyon diberitakan masih merindukan sosok sang striker. Mereka percaya Mariano sudah menunjukkan bahwa ia memang layak menjadi juru gedor dari Les Gones.
Dengan kondisi mereka yang tengah kekurangan striker, Lyon berencana memulangkan Mariano yang tengah menganggur di Madrid.
Skema Peminjaman
Menurut laporan tersebut, Lyon tidak akan langsung membeli Mariano di bulan Januari nanti.
Mereka diberitakan bakal meminjam sang striker. Tidak tanggung-tanggun, mereka akan meminjamnya hingga tahun 2021 mendatang.
Nantinya di akhir masa peminjaman, ada klausul pembelian permanen untuk sang striker.
Siap Pergi
Menurut laporan tersebut, Mariano membuka diri untuk kembali ke Lyon.
Untuk itu ia sedang meminta sang agen agar segera mengurus kepulangannya ke Prancis.
(L'Equipe)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo dan Messi Pimpin 'Team of Decade' Versi France Football
Liga Champions 31 Desember 2019, 21:34 -
Tinggalkan Real Madrid, James Rodriguez Siap Ramaikan Premier League
Liga Spanyol 31 Desember 2019, 08:08 -
Real Madrid Ingin Rekrut Jebolan Barcelona, Adama Traore
Liga Spanyol 31 Desember 2019, 07:31 -
Real Madrid Perpanjang Kontrak Karim Benzema Selama Satu Musim
Liga Spanyol 31 Desember 2019, 00:44 -
Real Madrid Harus Bayar Empat Juta Euro Jika Ingin Pulangkan Odegaard
Liga Spanyol 30 Desember 2019, 21:55
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39