Bos Wales: On Fire, Bale Takkan Terhentikan
Editor Bolanet | 14 Desember 2015 13:04
Undian babak utama yang baru saja digelar UEFA pekan lalu mempertemukan The Dragons dalam grup yang sama dengan tim Tiga Singa, dan Coleman yakin Bale akan jadi sosok kunci yang mampu membantu tim meraih kemenangan.
Ia tahu bahwa ia punya kapasitas untuk menentukan hasil pertandingan. Jika ia sedang on fire, ia akan terus mencetak gol, tidak peduli siapa yang ia hadapi, tutur Coleman pada Express.
Ia selalu ingin memberikan yang terbaik untuk Wales. Ia tahu betapa pentingnya bagi dirinya untuk memberikan yang terbaik dan ini adalah turnamen besar pertama kami setelah waktu yang amat lama. Ada tekanan yang besar padanya, namun ia punya mental yang kuat untuk mengatasinya.
Ia sudah terbiasa dengan tekanan seperti ini di Madrid. Anda bisa lihat ia kian berkembang dan kian dewasa. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Benitez: Ronaldo Dan Saya Masih Saling Adaptasi
Liga Spanyol 13 Desember 2015, 20:51 -
Pique: Saya Tak Anggap Arbeloa Teman!
Liga Spanyol 13 Desember 2015, 08:31 -
Wenger Dukung Prancis Coret Benzema
Liga Inggris 13 Desember 2015, 08:00 -
Tampil dengan Gaya Baru, Griezmann Kejutkan Semua Orang
Bolatainment 13 Desember 2015, 06:40 -
Figo Bela Cristiano Ronaldo dari Kritik
Liga Spanyol 13 Desember 2015, 05:40
LATEST UPDATE
-
Bolivia vs Uruguay: Adu Strategi dan Ketahanan di Ketinggian El Alto
Amerika Latin 25 Maret 2025, 15:56 -
Pengakuan Patrick Kluivert Tentang Kabar Naturalisasi Miliano Jonathans
Tim Nasional 25 Maret 2025, 15:48 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas China vs Timnas Australia dari HP
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:35 -
Barcelona Mencari Bek Kanan, Jeremie Frimpong jadi Pilihan?
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 15:22 -
Dari Cedera Panjang ke Gol Epik: Reece James Terdiam Saat Harusnya Selebrasi
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:15 -
Pembelaan Thierry Henry kepada Christian Pulisic
Liga Italia 25 Maret 2025, 15:06 -
Dipecat Juventus, Thiago Motta Dapat Dukungan dari Inzaghi dan Gasperini
Liga Italia 25 Maret 2025, 15:01 -
Cara Nonton Live Streaming Timnas Jepang vs Timnas Arab Saudi dari HP dan TV
Piala Dunia 25 Maret 2025, 15:01
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10