Bos Las Palmas: Kami Beri Madrid Dua Poin
Editor Bolanet | 14 Maret 2016 09:07
Bermain di kandang sendiri, Las Palmas sempat menyulitkan Madrid dan hampir saja meraih poin usai Willian Jose menyamakan kedudukan, setelah tamu unggul dulu lewat Sergio Ramos.
Namun impian tersebut akhirnya buyar, usai mampu membuat gol kemenangan tim ibukota di menit-menit akhir dan membuat skor menjadi 2-1 untuk Los Blancos.
Kami sudah membuang dua poin. Kami sempat menguasai pertandingan. Namun tim kurang menunjukkan semangat juang dan juga disiplin. Tapi ini bisa menjadi pengalaman yang bagus agar kami tidak mengulang hasil serupa. Permainan seperti inilah yang bisa membuat kami terancam berada dalam posisi yang buruk, tutur Setien pada Marca.
Gol pertama oleh Sergio Ramos bukan sesuatu yang mudah diantisipasi. Dan Casemiro melepaskan tendangan yang bagus, kami membuat semuanya mudah untuk mereka. Kami harusnya lebih agresif dalam bertahan. Saya marah dengan hal ini.
Dalam beberapa momen, kami lebih superior dari Real Madrid, namun kami tidak bisa menunjukkan efektivitas ketika berada di mulut gawang lawan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eks Barca: Bale Selalu Jadi Bayang-bayang Ronaldo
Liga Spanyol 13 Maret 2016, 23:54 -
Real Madrid Tertarik Usung Kante dari Leicester
Liga Spanyol 13 Maret 2016, 21:57 -
Zidane: Dunga Berbohong Soal Marcelo
Liga Spanyol 13 Maret 2016, 01:25 -
Kasus Doping, Madrid Kirim Dukungan Kepada Rafael Nadal
Bolatainment 13 Maret 2016, 01:00 -
Wendell Nyatakan Siap Gabung Madrid
Liga Spanyol 13 Maret 2016, 00:01
LATEST UPDATE
-
Perubahan Jadwal Kick-off Indonesia vs Bahrain: Pertimbangan Bulan Puasa
Tim Nasional 24 Maret 2025, 15:00 -
Pedro Acosta Ingin Jajal Motor Ducati, Biar Tahu Keunggulannya Dibanding KTM
Otomotif 24 Maret 2025, 14:53 -
Prediksi Jepang vs Arab Saudi 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:21 -
Prediksi China vs Australia 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:16 -
Andre Onana Tinggalkan Man United, Pindah ke Liga Arab Saudi?!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 14:15 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:13 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 24 Maret 2025, 14:11
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23