Bos Kroasia: Cedera Modric, Ancelotti Tak Patut Disalahkan
Editor Bolanet | 29 April 2015 09:30
Sebelumnya, manajer asal Italia tersebut sempat dikambing hitamkan oleh dokter Timnas Krosia, Nemec, yang mengatakan bahwa Ancelotti tak memberikan cukup waktu istirahat bagi Modric sehingga akhirnya kembali tumbang dan terpaksa absen hingga enam pekan.
Tidak, kami sangat percaya pada Real Madrid, dengan Ancelotti sebagai pelatih kepala mereka. Kami hanya mengharap yang terbaik bagi Luka, seperti yang kami semua inginkan. Dokter Nemec merupakan seorang profesional yang amat dihormati, dan berkat dirinya kami sudah membangun hubungan yang profesional dengan semua pemain Krosia, termasuk di antaranya Real Madrid, tutur Kovac pada Marca.
Komentar yang ia lontarkan amat disayangkan, dan saya harap hal tersebut tidak mempengaruhi hubungan kedua belah pihak. Cedera yang dialami oleh Luka merupakan hasil dari berbagai kondisi yang tak menguntungkan, pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guti Yakin Ronaldo Tak Marah Dengan Selebrasi Chicharito
Liga Spanyol 28 April 2015, 21:45 -
Guti Terkejut Melihat Penampilan Mengkilap Chicharito
Liga Spanyol 28 April 2015, 21:24 -
Ancelotti Akui Keliru Selalu Cadangkan Chicharito
Liga Spanyol 28 April 2015, 20:56 -
Kombinasi Maut Madrid dan Ancelotti Hasilkan 301 Gol
Liga Spanyol 28 April 2015, 20:54 -
Data dan Fakta La Liga: Real Madrid vs Almeria
Liga Spanyol 28 April 2015, 20:49
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39