Bos Jerman Akan Gantikan Posisi Zidane di Bernabeu
Rero Rivaldi | 12 Januari 2018 10:20
Bola.net - - Real Madrid dikabarkan sudah memutuskan untuk menggantikan pelatih kepala Zinedine Zidane dengan manajer timnas , Joachim Loew, di akhir musim.
Pria Prancis mencatat prestasi mengagumkan sejak menangani Los Blancos di 2016, di mana ia memenangkan dua trofi Liga Champions dan satu gelar La Liga.
Namun demikian, Real mengalami kesulitan luar biasa musim ini dan hanya duduk di posisi empat klasemen sementara, tertinggal 16 angka dari rival abadi, Barcelona.
Meski baru saja mengikat kontrak baru dengan klub, Zidane menegaskan bahwa ia tak bisa membayangkan dirinya bakal terus melatih di klub hingga dua atau tiga tahun ke depan, dan menekankan kontrak yang ia punya sekarang takkan banyak berpengaruh pada posisinya.
Menurut Daily Star, manajemen Madrid sama sekali tidak terkesan dengan pekerjaan Zidane musim ini dan akan coba merekrut Loew ke Bernabeu di musim panas.
Sebelumnya, tim ibu kota Spanyol itu juga dikabarkan berminat menampung manajer Tottenham, Mauricio Pochettino.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tersandung Kasus Pajak, Dua Pemain Madrid Pilih Bayar Denda
Liga Spanyol 11 Januari 2018, 23:36 -
Barca Paling Boros, Madrid Paling Minim di Bursa Transfer
Liga Spanyol 11 Januari 2018, 23:06 -
Lima dari Madrid, Inilah Daftar UEFA Fans Team of the Year
Liga Eropa Lain 11 Januari 2018, 20:08 -
Pesona Zidane Tak Laku di Mata Pemain Muda
Liga Spanyol 11 Januari 2018, 15:10 -
Llorente Tak Rela Madrid Bajak Kepa Arrizabalaga
Liga Spanyol 11 Januari 2018, 14:20
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39