Borja: Akademi Real Madrid Bagai Acara X Factor
Editor Bolanet | 5 November 2014 11:48
Pemain yang kini membela itu sempat berada di Real Madrid C dan Real Madrid B antara tahun 2004 hingga 2007. Namun ia tak berhasil masuk tim inti, hingga akhirnya pindah ke Real Mallorca.
Bagi saya, semuanya terasa menyenangkan. Namun saya berhenti bersantai begitu saya hidup di fasilitas latihan Real Madrid pada usia 11. Saya tidak menyesali pengalaman tersebut, namun jika saya tak memutuskan menjadi profesional, penilaian saya mungkin berbeda. Selama berlatih, ada 300 anak lain bersama saya dan 85% di antaranya gagal, tutur Valero pada So Foot.
Hampir semua anak mengorbankan masa remaja mereka. Ketika gagal, anda akan melihat mereka berkemas dengan tas ransel keesokan harinya. Hal tersebut membuat anda tertekan, karena semuanya tergantung pada apa yang ada di atas lapangan. Ini seperti acara X Factor, hanya saja tidak ada pemirsa yang menyelamatkan anda, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Bale Mustahil Bisa Samai Ronaldo'
Liga Spanyol 4 November 2014, 23:03 -
Cruyff: Kroos Sebenarnya Suka Barcelona
Liga Spanyol 4 November 2014, 21:59 -
Madrid Bertemu Liverpool, Alonso Pendam Sesal
Liga Champions 4 November 2014, 21:42 -
Zubi: Madrid Tak Seperti Barca Era Guardiola
Liga Spanyol 4 November 2014, 21:25 -
Ingin Kalahkan Liverpool, Arbeloa Tuntut Madrid Tetap Kerja Keras
Liga Champions 4 November 2014, 19:45
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39