Bojan Minta Alves Bertahan di Barca
Editor Bolanet | 27 Mei 2015 11:52
Bek kanan Brasil belum lama ini menggelar konferensi pers untuk memastikan masa depannya di Camp Nou. Meski tidak memberikan pernyataan tegas, Alves seolah memberi isyarat bahwa ia tidak lagi betah berada di tim, usai tak mendapat kontrak baru dengan nilai yang ia inginkan.
Namun demikian, Bojan rupanya tak rela andai Alves pergi dari Blaugrana di musim panas.
Ketika ditanya Weloba apakah Alves harus terus bertahan di klub, Krkic tanpa ragu menjawab dengan tegas dan singkat: 'Ya'.
Alves sendiri kabarnya tengah memancing minat Manchester United, yang siap menampungnya andai mereka gagal mendatangkan Nathaniel Clyne dan Nicolas Otamendi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon: Peluang Juventus Kalahkan Barcelona Kurang Dari 35 Persen
Liga Champions 26 Mei 2015, 22:08 -
Darmian Impikan Gabung Barcelona
Liga Italia 26 Mei 2015, 18:54 -
Paul Pogba Tertarik Pindah ke Spanyol
Liga Spanyol 26 Mei 2015, 18:13 -
Rayakan Juara La Liga, Messi Emosional
Liga Spanyol 26 Mei 2015, 15:00 -
Bakar Semangat Treble, Ini Suasana Jamuan Barca
Open Play 26 Mei 2015, 14:50
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39