Boateng: Tak Mudah Jebol Gawang Real Madrid
Rero Rivaldi | 7 Februari 2018 09:20
Bola.net - - Striker , Emmanuel Boateng, belum lama ini mengaku masih antusias memikirkan golnya ke gawang Real Madrid di La Liga pekan lalu.
Pemain 21 tahun, yang bergabung dengan tim La Liga dari klub Portugal, Moreirense, di Agustus silam, membuka keran golnya ketika melawan Los Blancos - lewat golnya di menit ke-43 guna menyamakan kedudukan menjadi 1-1.
Pada akhirnya, kedua tim harus puas berbagi angka di Ciudad de Valencia, setelah skor akhir imbang 2-2.
Saya merasa baik-baik saja, karena saya menerima banyak panggilan telepon dan pesan dari Ghana. Hal tersebut membuat saya bahagia dan saya bangga dengan diri saya sendiri, tuturnya di laman resmi klub.
Saya berterima kasih pada Tuhan karena dia sudah membawa saya begitu jauh, tidak mudah mencetak gol ke gawang tim seperti Real Madrid, saya benar-benar bahagia.
Saya kira ketika saya datang ke Spanyol, saya mengalami kesulitan karena tidak mudah untuk beradaptasi di salah satu liga terbesar dunia. Dan untungnya pelatih banyak bicara dengan saya.
Saya bukan pemain yang banyak mengeluh. Bermain atau tidak, saya akan terus bekerja keras.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mariano Diaz Tinggalkan Madrid Karena Zidane
Liga Spanyol 6 Februari 2018, 22:06 -
Lebih Pengalaman, Bos Bayern Yakin Madrid Bisa Libas PSG
Liga Champions 6 Februari 2018, 19:29 -
Direktur PSG Yakin Neymar Tak Pindah ke Madrid
Liga Spanyol 6 Februari 2018, 19:08 -
Apa Yang Dialami Madrid Saat Ini Dianggap Normal Oleh Bos Bayern
Liga Spanyol 6 Februari 2018, 18:59 -
Kane Isyaratkan Tak Bakal Gabung Dengan Madrid
Liga Inggris 6 Februari 2018, 18:34
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39