Besiktas Tanyakan Harga Vermaelen
Editor Bolanet | 25 April 2016 10:09
Menurut laporan yang diturunkan oleh Fanatik, klub Turki tersebut sudah menghubungi dan menanyakan harga serta status bek asal Belgia, dengan kemungkinan untuk segera memulai negosiasi transfer. Barca sendiri siap melepas Vermaelen, namun akan menyerahkan keputusan akhir pada yang bersangkutan.
Besiktas sendiri memang tengah mempersiapkan diri untuk ikut serta di Liga Champions musim depan. Tim Turki tengah punya kesempatan yang besar untuk memenangkan liga domestik dan siap menghabiskan banyak uang untuk memperkuat tim, salah satunya dengan mendatangkan Vermaelen.
Eks Arsenal sendiri juga dikabarkan sempat mendapat tawaran dari Premier League. Liverpool dan Chelsea disebut bersedia menampung jika ia memang ingin pergi dari Barcelona, begitu jua dengan West Ham.
Namun tawaran dari Besiktas kabarnya bakal memberikan dampak yang luar biasa secara ekonomi bagi sang pemain, meski itu berarti ia akan bermain di liga yang kurang kompetitif - jika dibandingkan dengan di Spanyol dan Inggris. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Hanya Suarez yang Bisa Cetak 8 Gol di Dua Laga'
Liga Spanyol 24 April 2016, 23:34 -
Curhatan Pahit Pemain Gijon Usai Dibantai Barca 6-0
Liga Spanyol 24 April 2016, 23:17 -
Ini Rentetan Alasan Gijon Tuduh Barcelona Dibantu Wasit
Liga Spanyol 24 April 2016, 21:10 -
Dituduh Handball, Pique Ngamuk
Liga Spanyol 24 April 2016, 19:43 -
Pique Kesal Barca Disebut Menang Karena Wasit
Liga Spanyol 24 April 2016, 18:46
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39