Bertemu Paus, Bartomeu Tegaskan Barca Taat Hukum
Editor Bolanet | 6 Februari 2015 07:02
Perwakilan Barcelona yang dipimpin Bartomeu memberikan hadiah berupa jersey Barca yang sudah ditandatangani semua pemain kepada Paus.
Saya selalu tenang. Semua dilakukan dengan benar di Barcelona, sesuai dengan pemahaman kami. Kami kadang melakukan kesalahan dan kadang juga benar. Tapi kami hanya melakukan sesuatu untuk kebaikan klub, cetus Bartomeu seperti dilansir Marca.
Bartomeu juga mengatakan bahwa para pengacara Barcelona sudah memastikan bahwa Barca sudah melakukan semuanya dengan baik. Karenanya, ia yakin Barca tidak akan mendapat masalah dalam kasus transfer .
Kami selalu melakukan semuanya dengan disiplin di Barcelona. Saya rasa kami sudah melakukan semuanya dengan benar dalam transfer Neymar. Para pengacara sudah memastikan bahwa kami telah melakukan pembayaran dengan benar. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Reus Bantah Rumor Gabung Barcelona
Liga Spanyol 5 Februari 2015, 20:41 -
Godin: Kini Atletico Bisa Saingi Madrid dan Barca
Liga Spanyol 5 Februari 2015, 20:28 -
Lahir di Hari yang Sama, Neymar Ungguli Gol dan Trofi Ronaldo
Liga Spanyol 5 Februari 2015, 15:15 -
Liga Spanyol 5 Februari 2015, 14:57
-
Juanfran: Madrid dan Barcelona Dua Tim Terkuat di Dunia
Liga Spanyol 5 Februari 2015, 14:26
LATEST UPDATE
-
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39