Benzema Cedera, Zidane Tak Mau Panik
Aga Deta | 10 September 2017 03:20
Bola.net - - Pelatih Real Madrid Zinedine Zidane menolak untuk panik setelah Karim Benzema mengalami cedera saat menghadapi Levante.
Benzema mengalami cedera dan harus ditarik keluar saat Madrid bermain imbang 1-1 saat melawan Levante di Santiago Bernabeu. Pemain Prancis itu kemudian digantikan oleh Gareth Bale pada menit 28.
Pada laga ini, Levante mampu unggul terlebih dahulu melalui gol Ivi Lopez di babak pertama. Namun, Lucas Vazquez kemudian berhasil menyamakan kedudukan beberapa menit berselang.
Ada yang mengabarkan bahwa Benzema mungkin akan absen paling lama sekitar enam bulan. Hal ini membuat opsi di lini depan Madrid berkurang setelah menjual Alvaro Morata ke Chelsea dan gagal mencari penggantinya di bursa transfer.
Ini adalah tim yang kami miliki dan karena itu tidak ada alasan lain selain mencari solusi di dalamnya, kata Zidane di situs resmi klub.
Karim mengalami cedera dan semoga saja tidak berat. Dia mengalami sedikit cedera otot. Cristiano akan bermain pada hari Rabu di Liga Champions dan selanjutnya kita akan lihat nanti. Pasti kami akan menemukan solusi.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vazquez Sesalkan Absennya Ronaldo
Liga Spanyol 9 September 2017, 23:45 -
Imbang Lawan Levante, Vazquez Sebut Madrid Kurang Tajam
Liga Spanyol 9 September 2017, 23:15 -
Hasil Pertandingan Real Madrid vs Levante: 1-1
Liga Spanyol 9 September 2017, 19:56 -
Zidane: Tim Tak Boleh Diubah Ketika Kompetisi Berjalan
Liga Spanyol 9 September 2017, 19:00 -
Perez: Casillas Yang Ingin Hengkang, Saya Yang Disalahkan
Liga Spanyol 9 September 2017, 12:40
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39